Rumah Tangga di Ujung Tanduk, 11 Potret Paula Verhoeven Ungkap Cara Jaga Anak dari Dampak Perceraian dengan Baim Wong

Ana Sofa Yuking, mantan kuasa hukum Paula Verhoeven, angkat bicara soal dinamika rumah tangga kliennya dengan Baim Wong. Ana menjelaskan bahwa selama enam bulan menangani Paula, ia melihat betapa besar perhatian Paula terhadap anak-anak mereka agar tidak terkena dampak negatif dari proses perceraian.

"Kalau yang saya pahami, selama ini Paula dengan kita 6 bulan, Paula itu concern sekali supaya anak-anak ini tidak kena imbasnya," ujar Ana, saat ditemui di kawasan Pondok Indah, Jakarta Selatan, Selasa (20/10/2024).

Rabu, 23 Oktober 2024 11:57
Paula Verhoeven

Ana juga menceritakan beberapa momen di mana Paula membawa anak-anak berlibur ke berbagai tempat, seperti Semarang, Bali, dan Lombok. Semua ini menunjukkan bahwa Paula selalu berusaha memberikan waktu berkualitas untuk anak-anaknya.


Hak Cipta: instagram.com/paula_verhoeven
8/11