7 Potret Stephanie Poetri Manggung Perdana Setelah Menikah di HITC 2025, Penuh Bahagia Pancarkan Aura Pengantin Baru

Stephanie Poetri menyapa penggemar di panggung Head in the Clouds (HITC) 2025 hari pertama pada 31 Mei waktu setempat. Penyanyi kelahiran 20 Mei 2000 tersebut tak hanya membawakan lagu-lagu andalan, tapi juga mengumumkan kabar bahagia pernikahannya.

"Guys, coba tebak! Aku baru nikah kemaren!" serunya di atas panggung, yang langsung disambut sorakan penuh antusias dari para penonton. Intip foto-fotonya yuk! Kalau bukan sekarang, KapanLagi?

Simak rekomendasi menarik lainnya di Liputan6

Senin, 02 Juni 2025 10:30
Stephanie Poetri di HITC 2025

Di hari kedua, ia kembali muncul sebagai special guest di penampilan PIAO, kali ini dalam balutan kebaya hitam elegan dan kain lilit, menampilkan budaya Indonesia dalam festival musik berskala internasional.


Hak Cipta: instagram.com/hitcfestival
7/7