Pheren, Fotografer Gothic Indonesia Yang Berkarir di Amerika

Hollywood adalah salah satu destinasi utama para insan kreatif yang ada di dunia. Mereka yang berkarir di sana kebanyakan pasti sukses dan diakui kemampuannya, seperti cerita dari seorang wanita asal Indonesia, Pheren Soepadhi. Siapa dia? Bagaimana ceritanya bisa sukses di Hollywood? Simak kisah selengkapnya di sini..

Senin, 14 Maret 2016 08:01
Pheren Soepadhi

Meski dari luarnya terlihat anggun dan cantik, namun percayalah, Ia memiliki hobi yang ekstrem dan sulit dipercaya.


Hak Cipta: © Instagram/pheren
5/10