Lili Sepe merupakan aktris asal Amerika. Ia lahir pada 13 Januari 1997. Ia memulai karirnya dengan menjadi aktor cilik. Ia memerankan Lizzie kecil pada serial televisi LIZZI MCGUIRE yang tayang pada 2001 sampai 2004. Selain itu, ia juga dikenal dengan perannya dalam film SPORK (2010), IT FOLLOWS (2014), dan THE INTRUDER (2019).