Nycta Gina - Rizky Kinos


Nycta Gina sukses membuat media dan publik terkejut berkat keputusannya mengenalkan kekasih ke publik lewat akun sosmed-nya. Pria beruntung yang sukses memenangkan hati mantan VJ ini bernama Rizky Kinos.

7 Potret Harmonis Rizky Kinos Bareng Nycta Gina yang Sudah 10 Tahun Menikah

7 Potret Harmonis Rizky Kinos Bareng Nycta Gina yang Sudah 10 Tahun Menikah
Pasangan selebriti Rizky Kinos dan Nycta Gina terus menjadi sorotan karena keharmonisan rumah tangga mereka yang sudah berjalan 10 tahun. Simak potret keharmonisan mereka di sini!