Foto profil Ario Bayu


Kellan Lutz Anggap Ario Bayu Sebagai Saudara

Kamis, 11 April 2013 18:11
Selepas berakting bersama di film JAVA HEAT, Kellan Lutz menyebut Ario Bayu sebagai saudaranya di Indonesia.

Menanti Tiga Film Kisah Hidup Soekarno

Rabu, 10 April 2013 16:01
Selama ini sosok presiden pertama Republik Indonesia belum pernah difilmkan secara utuh.

Timo Tjahjanto Tanggapi Bocornya 'JAVA HEAT'

Senin, 11 Maret 2013 18:41
Situs unduh film membuat gempar dengan meng-upload film JAVA HEAT yang disutradarai oleh Conor Allyn.

Dijadwal Rilis April, 'JAVA HEAT' Sudah Bocor di Internet

Senin, 11 Maret 2013 11:21
film aksi garapan Connor Allyn ini telah bocor di internet meski baru dijadwalkan tayang April nanti. Film yang menggabungkan pemain manca (Kellan Lutz dan Mickey Rourke) dan bintang tanah air seperti Atiqah Hasiholan, Ario Bayu, Mike Lucock, dan Verdy Solaeman ini bisa diunduh versi Blue Raynya lewat internet.

Ario Bayu Yakin Film Kerjasama Bisa Angkat Indonesia

Rabu, 27 Februari 2013 19:11
Untuk ketiga kalinya Ario Bayu bermain di film kerja sama dengan orang asing. Dalam film berjudul JAVA HEAT yang tayang April nanti, dirinya beradu peran dengan Kellan Lutz dan Mickey Rourke.

Ario Bayu Anggap Sistem Film di Indonesia Seperti Sapi Perah

Rabu, 27 Februari 2013 18:31
Film JAVA HEAT yang diperani Ario Bayu siap tayang di bioskop April nanti. Kerja sama dengan aktor dan pembuat film luar negeri memberikan masukan tersendiri bagi Ario Bayu.

Daftar Film Indonesia Rilis Januari 2013

Selasa, 01 Januari 2013 17:01
Selamat datang Januari, bulan pertama di tahun ular air 2013. Saatnya persiapkan budget untuk menonton film Indonesia berkualitas.

Ario Bayu Tak Sulit Adu Akting Dengan Aktor Asing

Jumat, 14 Desember 2012 04:44
Kembali bekerja sama dengan artis-artis lintas negara di film DEAD MINE ternyata tak membuat Ario Bayu kesulitan. 

Tiga Hari Ario Bayu Ditempa di Markas Marinir

Kamis, 13 Desember 2012 18:26
Satu lagi film laga akan menghibur penonton bioskop tanah air. DEAD MINE, dibintangi empat aktor papan atas Indonesia yaitu Joe Taslim, Ario Bayu, Mike Lewis dan Jaitov Tigor.

Megang Pistol Sungguhan, Ario Bayu Diawasi Marinir

Kamis, 13 Desember 2012 16:26
Peran terbaru aktor Ario Bayu dalam film DEAD MINE sebagai sesuatu yang sangat berbeda. Dia memerankan karakter seorang tentara bayaran, yang dituntut harus sesuai dengan karakter tentara asli.

Film 'DEAD MINE' Bakal Hadir di Indonesia

Rabu, 12 Desember 2012 21:21
Pasca THE RAID, satu lagi film laga berkualitas Hollywood akan hadir di Indonesia. Film tersebut berjudul DEAD MINE dan diproduksi oleh Infinite Studios.

Miki Mizuno Ingin Main Film Action di Indonesia

Rabu, 12 Desember 2012 20:26
Pengalaman pertama beradu peran dengan aktor Indonesia dalam film DEAD MINE tidak membuat aktris asal Jepang, Miki Mizuno, menemui kesulitan berarti. Ia mengaku senang bisa bekerja sama dengan bintang-bintang tanah air.

'DEAD MINE' Rilis Trailer Baru Lebih Mencekam

Kamis, 13 September 2012 11:00
DEAD MINE adalah film produksi pertama HBO Asia. Disutradarai oleh Steven Shall yang sebelumnya besut thriller MUM & DAD.

'DEAD MINE' Rilis Trailer Resmi Menegangkan

Selasa, 21 Agustus 2012 16:30
Selain THE PHILOSOPHERS ada satu judul film  lagi yang lakukan pengambilan gambar di Indonesia. Film tersebut bertajuk DEAD MINE.

'DEAD MINE', Film Aksi Kolaborasi Aktor Indo dan Sineas Manca

Jumat, 03 Agustus 2012 12:21
Sebuah film baru tentang pencarian harta karun siap diproduksi oleh sineas manca dan juga aktor laga dari Indonesia.

Ario Bayu Gandeng Cewek Bule

Senin, 02 April 2012 18:01
Aktor Ario Bayu menolak memperkenalkan perempuan berwajah bule yang digandengnya, saat hadir di resepsi pernikahan Carissa Putri dan Navies Abdullah Naif.

Curhatan Pemain 'DILEMA': Tertantang Dan Puas

Jumat, 17 Februari 2012 20:09
Lima kisah dan banyak karakter menjadi salah satu kelebihan film DILEMA yang tayang pada tanggal 23 Februari nanti di bioskop. Dengan perannya yang berbeda-beda ketiga pemain ini berbagi cerita mengenai keterlibatan mereka dalam film ini. Ada Baim Wong, Ario Bayu, dan Lukman Sardi yang membagi pengalaman mereka saat ditemui di screening DILEMA di Citos Square, Cilandak, Kamis (16/2).

Daftar Pemenang Nonton & Lunch Bareng 'DILEMA'

Jumat, 17 Februari 2012 10:15
Di antara deretan film-film tanah air, DILEMA bisa jadi salah satu yang terunik, menghadirkan 4 sutradara muda dan jajaran bintang-bintang senior yang sudah malang melintang di dunia film. Nah, kali ini, DILEMA bersama KapanLagi.com® mengajak kalian semua, para pecinta film, untuk nonton bareng film DILEMA 19 Februari 2012 mendatang.

Yuk Nonton Bareng Film 'DILEMA', Gratiss!!

Senin, 13 Februari 2012 14:30
Nonton bareng di bioskop? Udah biasa! Tapi, kalau habis nonton bareng dilanjutin makan bareng pemainnya? Mau dong!

23 Februari 2012, 'DILEMA' Siap Dirilis di Bioskop

Selasa, 24 Januari 2012 22:05
Setelah ditayangkan dalam Q Film Festival 2011 lalu, film omnibus DILEMA akhirnya siap untuk menyapa para penikmat film tanah air. Film produksi perusahaan film aktris cantik Wulan Guritno, WGE, ini akan premiere pada 20 Februari 2012 mendatang di seluruh bioskop tanah air.

'DILEMA' Join Q Film Festival!

Jumat, 30 September 2011 16:34
Walaupun baru dirilis awal tahun 2012 mendatang, namun gaung film DILEMA sudah mulai terasa. Proses penggarapan yang unik dan berbeda dengan film lainnya tentu membuat penggemar tak sabar menanti. Karenanya, demi memuaskan rasa penasaran penonton, DILEMA akan tampil di Q Film Festival!

Bila Si Atletis Ario Bayu Jadi Duta Es Krim

Senin, 19 September 2011 08:01
Tak pernah terbayang bahwa pria bertubuh atletis dan berkulit cokelat eksotis seperti Ario Bayu bakal didapuk menjadi brand Ambassador es krim Wall's Buavita. Jika kebanyakan duta es krim adalah para model atau artis cantik yang lembut dan menggoda, tentu saja pemilihan Ario sebagai duta es krim membawa reaksi berbeda-beda, termasuk dari sang duta sendiri.

Ario Bayu Jadi Brand Ambassador Es Krim

Sabtu, 17 September 2011 00:05
Aktor berbakat Ario Bayu rupanya memiliki kegemaran terhadap es krim. Ini terbukti ketika Ario dipilih sebagai brand ambassador salah satu produk es krim terkemuka. Seperti apa ceritanya?

Carissa Putri, Tentang Ario Bayu

Sabtu, 20 Agustus 2011 11:19
Beradu akting dengan Ario Bayu dalam film CATATAN HARIAN SI BOY, Carissa Putri punya penilaian sendiri untuk aktor ganteng yang satu itu.

Carissa Putri Bakal Takbiran di Puncak

Kamis, 18 Agustus 2011 14:39
Artis cantik yang menjadi lawan main Ario Bayu dalam film CATATAN HARIAN SI BOY, Carissa Putri memilih berlebaran di Jakarta. Dirinya mengaku tidak ada rencana untuk pulang kampung tahun ini.