Berita Terbaru
BTS
13 Juni 2013,
Korea Selatan
Perjalanan Karier Jin BTS, dari Mahasiswa Seni Peran yang Pernah Menolak Agensi Hingga Jadi Idol Terkenal
Selasa, 21 September 2021 20:22Tak hanya di bidang seni, Jin BTS juga cemerlang di bidang akademik. Dia pernah ikut pertukaran pelajar ke luar negeri saat SMP, berhasil lulus kuliah, bahkan melanjutkannya untuk meraih gelar master di bidang seni. Jika kalian penasaran dengan perjalanan karier Jin BTS, simak informasi berikut ini.
6 Fakta Suga BTS, Kisah dari Keluarga Kurang Mampu - Seorang Underground Rapper Kini Jadi 'Dukun' BTS
Selasa, 21 September 2021 19:33Suga BTS merupakan nama panggung dari Min Yoon-gi, salah satu member BTS yang terkenal cool dan savage. Fakta Suga BTS yang sudah ngerap sejak kecil mungkin jadi rahasia umum. Maka tak heran jika dia menempati posisi rapper utama di BTS. Untuk tahu kisahnya lebih jauh, simak informasi berikut ini.
Fakta Perjalanan Karir J-Hope BTS, 'Dance King' yang Populer Sebelum Debut - Ada Harapan Besar di Balik Nama Panggungnya
Selasa, 21 September 2021 18:44Sebelum debut bersama BTS, nama J-Hope sudah cukup populer yang mana dulu dikenal dengan Smile Hoya ketika masih menjadi bagian dari street dance bernama NEURON. Ini fakta perjalanan karirnya?
Tampak Keren, Setelan Jas BTS Saat Pidato di PBB Ternyata Fashion Daur Ulang
Selasa, 21 September 2021 18:00Lewat postingan Instagram, brand pembuat pakaian khusus BTS ini mengungkapkannya.
Memiliki Julukan "Sold Out King", Begini Perjuangan Karir Jungkook BTS Menjadi Idol yang Bikin Bangga
Selasa, 21 September 2021 16:33Nama Jungkook BTS begitu populer saat ini bahkan, bukan hanya di Asia saja, tetapi juga seantero dunia. Kesuksesan dari Jungkook BTS tentu tidak berjalan dengan mudah loh KLovers, banyak perjuangan yang keras. kisah perjalanan karir Jungkook yang luar biasa dan bisa bikin para Army bangga.
Sederet Fakta dan Perjalanan Karir RM BTS, The Best Leader yang Punya IQ di Atas Rata-Rata
Senin, 20 September 2021 20:11Idol tampan kelahiran 12 September 1994 ini diketahui memiliki IQ sangat superior yang berarti jenius bahkan di atas rata-rata. Selain itu, RM BTS juga dikenal sebagai idol berjiwa sosial tinggi.
Bersahabat dengan Park Bo Gum, Ini 7 Fakta V BTS yang Belum Pengin Comeback Main Drama Meski Honor Fantastis
Senin, 20 September 2021 19:44Di balik pesona visual dan bakat yang bikin ARMY jatuh hati, V BTS ternyata juga menyimpan sejumlah fakta menarik. Apa sajakah itu?
Fakta Perjalanan Karir BTS, Boy Group yang Diakui Dunia - Jadi Utusan Khusus Presiden Korsel dan Cetak Sejarah Baru di Industri K-Pop
Senin, 20 September 2021 19:33Boy group BTS dapat dibilang berhasil mencetak sejarah baru bagi industri musik K-Pop.Bahkan kabar terbaru, BTS dipercaya jadi utusan khusus presiden Moon Jae In untuk menghadiri Sidang Umum PBB ke-76 di kota New York.
Jadi Member Paling Sering Dicari di Google, Ini 7 Fakta Unik Jimin BTS yang Sempat Terpikir Pakai Nama Panggung 'Baby J'
Senin, 20 September 2021 18:44Jika KLovers jadi salah satu ARMY penggemar Jimin BTS, berikut fakta-fakta menarik tentang Jimin yang bisa bikin makin jatuh hati dengan sosok idol ganteng ini.
Seru Banget! Owena dan Adan Ngajarin Dance Cover Lagu 'Queendom' Red Velvet di KapanLagi Korean Festival Vol 2
Jumat, 17 September 2021 20:08Owena dan Adan ngajarin dance cover lagu Red Velvet. Penasaran?
GIVEAWAY ALERT - Menangkan Puluhan K-Pop Merchandise Official dari KapanLagi Korean Festival Vol 2
Rabu, 15 September 2021 15:20Menangkan Giveaway puluhan merchandise K-Pop official, jangan sampai menyesal!
Sederet Fakta Menarik di Balik Kolaborasi Coldplay dan BTS Pada Single 'MY UNIVERSE' Yang Wajib Kalian Tahu
Selasa, 14 September 2021 15:28Kali ini giliran BTS yang digait oleh Coldplay untuk berkolaborasi dalam sebuah lagu, berikut 5 fakta unik dibalik kolaborasi mereka!
‘IDOL’ Menjadi MV Ke-6 yang Tembus 100 Miliar Views, Ini Dia Beberapa Fakta Unik dari Lagu Tersebut!
Senin, 13 September 2021 10:51BTS kembali mencetak prestasi yang membanggakan lewat MV IDOL yang berhasil tembus satu miliar penonton, yuk simak beberapa hal menarik di balik lagu tersebut!
Adakan Konser Perdana Pada Awal Oktober, Ini 5 Fakta Unik Mengenai Perjalanan Karir TXT
Senin, 13 September 2021 09:20TXT resmi umumkan akan mengadakan konser perdana mereka selama mereka berkarir, ini beberapa fakta unik yang wajib kamu ketahui tentang perjalanan karir TXT.
Viral Cerita Lagu BTS Sukses Jadi Terapi Alami Bocah Autis Asal Meksiko
Minggu, 12 September 2021 21:30Hidup bocah tersebut berubah setelah mendengarkan lagu BTS 'Fake Love' dan 'Epiphany'.
Berkolaborasi Dengan Musisi Internasional, Lagu-Lagu BTS Ini Easy Listening Banget!
Jumat, 10 September 2021 15:00Simak rekomendasi lagu-lagu BTS yang berkolaborasi dengan musisi internasional yuk!
Sering Adakan Kolaborasi dengan Musisi Lain, Ini Beberapa Kolaborasi BTS Bersama Musisi Mancanegara
Jumat, 10 September 2021 11:01BTS terbilang sukses berkolaborasi dengan banyak musisi besar mancanegara, yuk simak siapa saja yah!
5 Lagu Ini Kembali Menduduki Billboard Hot 100, 'Butter' dari BTS Puncaki Chart Untuk Ke-10 Kalinya
Kamis, 09 September 2021 09:37Billboard Hot 100 kembali diumumkan untuk tangga lagu minggu kedua September, berikut 5 lagu yang puncaki chart Billboard 100.
Tanggapan Jungkook saat BTS Dikritik Tak Bisa Nyanyi
Selasa, 07 September 2021 23:00Jungkook BTS ikutan kompetisi King of The Masked Singer.
5 Tempat Syuting MV BTS Paling Ikonik yang Wajib Dikunjungi ARMY
Selasa, 07 September 2021 21:00Lokasi di Korea Selatan dan Amerika Serikat lho.
10 Makanan Korea Lezat di BTS In The SOOP Season 1, Bikin Lapar dan Nostalgia
Senin, 06 September 2021 22:00Awas jangan sampai ngiler melihatnya!
5 Fakta 'BTS In The SOOP', Ketahui Sebelum Mulai Nonton Season Ke-2
Senin, 06 September 2021 21:00BTS In The SOOP Season 2 akan ditayangkan sebagai konten berbayar di Weverse.
Sering Gonta-Ganti Warna Rambut, 5 Warna Rambut Jimin BTS Ini Unik Banget!
Sabtu, 04 September 2021 17:00Penggemar Jimin BTS pasti udah nggak asing dengan perubahan warna yang unik dari biasnya. Yuk simak potretnya!
Patut Dinantikan, Inilah Sederet Ajang Music Awards untuk Musik Korea
Jumat, 03 September 2021 10:22Setiap tahunnya, akan ada ajang pemberian penghargaan musik K-Pop di Korea Selatan. Yuk lihat ajang apa saja ya yang patut dinantikan.
Jadi Leader di Usia Muda, Ini 5 Fakta Unik Jungwon ENHYPEN yang Belajar Leadership dari RM BTS
Kamis, 02 September 2021 20:22Di usianya yang sangat muda dengan pesona dan bakat yang dimiliki, banyak yang percaya Jungwon berpotensi jadi bintang besar di masa depan. Jadi, tak ada salahnya mengenal sosok idol berwajah imut ini lebih dalam lagi.
Advertisement
Advertisement