Foto profil Christian Bautista


Jeremy Thomas Bangga Sang Anak Main di SLB

Rabu, 28 September 2011 14:45
Pasangan Jeremy Thomas dan Ina Indayanti berbangga saat anak keduanya, Valerie Teresa Thomas turut mendukung film SIMFONI LUAR BIASA (SLB). Valerie berperan sebagai Tarisa, adik dari Jayden (Christian Bautista) dalam film arahan sutradara Awi Suryadi itu.

Ira Wibowo: Christian Tak Hanya Jual Tampang

Rabu, 28 September 2011 12:51
Meski dikenal luas sebagai seorang penyanyi, Christian Bautista menurut Ira Wibowo memiliki antusiasme berakting. Dia berhasil mendalami karakternya sebagai pemuda yang awalnya angkuh demi sebuah prestasi musiknya dalam film SIMFONI LUAR BIASA. Christian tidak sekedar jual tampang di film yang mulai tayang di bioskop 29 September 2011 itu.

Choky Sitohang Ajak Istri dan Anak Tonton SLB

Rabu, 28 September 2011 12:25
Artis presenter Choky Sitohang mengajak serta sang istri, Melissa Aryani dan putri pertama mereka Chelsea Abigail Victory Sitohang menyaksikan film SIMFONI LUAR BIASA.

Cerita SLB Bikin Maribeth Putuskan Main Film

Rabu, 28 September 2011 11:17
Penyanyi asal Filipina, Maribeth memerankan tokoh Tita yang tidak lain tante dari Jayden (Christian Bautista) dalam film perdananya, SIMFONI LUAR BIASA. Film ini, menurutnya film luar biasa, yang bisa menyentuh hati setiap yang menontonnya.

Ira Wibowo: SLB Perkaya Perfilman Indonesia

Rabu, 28 September 2011 10:39
Artis Ira Wibowo berharap film terbarunya, SIMFONI LUAR BIASA (SLB) bisa menjadi film yang disukai masyarakat, memberi inspirasi dan tetap menghibur. Ira sendiri dalam film ini berperan sebagai Marlina ibunda Jayden (Christian Bautista), pemuda angkuh yang bercita-cita menjadi seorang musisi besar.

Verdi Solaiman Sulit Konsisten di 'SIMFONI LUAR BIASA'

Selasa, 27 September 2011 11:01
Menjadi seorang guru ternyata bukan karakter yang mudah untuk diperankan Verdi Solaiman. Apalagi guru yang dimainkannya dalam film SIMFONI LUAR BIASA bukan sekedar guru sekolah biasa, melainkan pengajar untuk anak-anak berkebutuhan khusus. Ditambah lagi, fisik Verdi juga dibuat kurang sempurna di film besutan Awi Suryadi tersebut.

Simfoni Luar Biasa: A Feel Good Movie

Selasa, 27 September 2011 10:05
Dibuka dengan wajah cemberut Jayden (Christian Bautista), film ini berdrama lembut soal semangat untuk menang. Jayden datang ke Jakarta untuk bertemu dengan ibunya (Ira Wibowo), setelah terpisah karena perceraian dengan bapaknya di Manila. Sang ibu adalah direksi Sekolah Luar Biasa, yang penuh dengan anak-anak tidak biasa.

Christian Bautista Peroleh Pengalaman Baru di SLB

Selasa, 27 September 2011 09:23
Bagi Christian Bautista menyanyi adalah prioritas dalam karirnya. Namun dia ingin mencoba tantangan lain seperti bermain film. Baginya kesempatan tak akan datang untuk kedua kalinya.

'SIMFONI LUAR BIASA' Bakal Dibuat Sekuel?

Selasa, 27 September 2011 08:40
Sebelum diputar di Indonesia, film SIMFONI LUAR BIASA telah tayang di Filipina. Film ini pun mendapat dukungan dari pemerintah Filipina, di mana mereka memutarnya di sekolah-sekolah.

Syuting 'SIMFONI LUAR BIASA' Paling Lama

Selasa, 27 September 2011 05:32
Film SIMFONI LUAR BIASA bakal segera ditayangkan di bioskop Indonesia pada tanggal 29 September 2011 mendatang. Film yang dibintangi salah satunya oleh penyanyi Filipina, Christian Bautista ini tentu sudah ditunggu-tunggu.

Simfoni Luar Biasa Tayang di Bioskop!

Senin, 26 September 2011 11:28
Bosan dengan film laga, hantu, atau film roman remaja, bagaimana jika kali ini Anda nonton SIMFONI LUAR BIASA? Bukan sekedar film biasa dengan ide cerita basi, tapi sebuah film yang akan meninggalkan kenangan dan pelajaran berharga untuk Anda, khususnya bagi mereka yang peduli dengan nasib dan kisah anak-anak luar biasa.

Lebih Menghibur, Metro TV Hadirkan 'The Kitchen Musical'

Jumat, 23 September 2011 23:30
Sajian dengan menitikberatkan pemberitaan yang dilakukan Metro TV mulai disisipi berbagai program reality maupun film pilihan guna menghindari rasa jenuh. Salah satu program teranyar adalah The Kitchen Musical. Program produksi The Group Entertainment ini merupakan gabungan drama musikal dan dunia kuliner.

Sophie Navita Senang SLB Diputar di Asia

Jumat, 23 September 2011 19:36
Sophie Navita yang berperan menjadi ibu dari salah seorang anak berkebutuhan khusus dalam film SIMFONI LUAR BIASA, mengaku tidak mengalami kesulitan yang berarti dalam penggarapan film tersebut.

Christian Bautista Belajar Masak di The Kitchen Musical

Jumat, 23 September 2011 18:23
Memasuki kegiatan baru dibutuhkan sosialisasi. Penyanyi Christian Bautista pun melakukan hal yang sama. Semisal kini tengah menjajal akting berkolaborasi dengan tarik suara dan dansa di drama musikal The Kitchen Musical yang ditayangkan Metro TV mulai Oktober mendatang.

Christian Bautista Main Film Lagi

Jumat, 23 September 2011 17:14
Bintang utama dari film layar lebar SIMFONI LUAR BIASA, Christian Bautista, sepertinya serius melanjutkan karirnya di bidang perfilman. Buktinya, lepas menggarap film pertamanya, Christian kembali disibukkan oleh promo film terbarunya.

Christian Bautista Canggung Berdansa

Jumat, 23 September 2011 16:42
Setelah tarik suara dan akting, kini Christian Bautista menjajal drama musikal. Uniknya lagi drama musikal ini berlatar belakang kuliner. Alhasil biduan tampang itu menemui kecanggungan kala kali pertama menggabungkan tari, dansa dan bernyanyi.

Gista Putri Takut 'Dilirik' Penderita Down Syndrome

Kamis, 22 September 2011 10:01
Berakting di film SIMFONI LUAR BIASA memberi pengalaman yang luar biasa bagi artis pendatang baru Gista Putri. Tidak hanya pengalaman bermain dengan bintang tenar sekelas Christian Bautista, Ira Maya Sopha dan Ira Wibowo saja, tetapi juga dengan anak-anak penderita down syndrome yang tidak kalah menantang.

Sophie Navita: Kesulitannya Bukan Pada Peran

Rabu, 21 September 2011 13:35
Film SIMFONI LUAR BIASA yang dibintangi oleh penyanyi asal Filipina, Christian Bautista, menggelar acara nonton bareng para penggemar di Megablitz Grand Indonesia, Jakarta Pusat, pada hari Selasa (20/9) malam kemarin. Tampak hadir di sana, Sophie Navita.

Nobar SIMFONI LUAR BIASA Berlangsung Seru

Rabu, 21 September 2011 12:42
Bertempat di Blitz Megaplex, Grand Indonesia, Selasa (20/11) malam, sekitar 80 orang berkesempatan untuk menyaksikan film SIMFONI LUAR BIASA yang pertama kali untuk publik.

Gista Putri Andalkan 'Bahasa Alien'

Rabu, 21 September 2011 11:06
Artis Gista Putri merasa bangga bisa akting berpasangan dengan aktor sekelas Christian Bautista dalam film SIMFONI LUAR BIASA. Namun disadari kendala bahasa kerap menjadi persoalan saat mereka berkomunikasi, baik di depan kamera maupun komunikasi keseharian.

Maribeth Fokus di indonesia

Selasa, 23 Agustus 2011 19:03
Membintangi film layar lebar untuk yang pertama kalinya, membuat Maribeth sempat ragu-ragu. Pasalnya, selama ini dirinya dikenal sebagai seorang penyanyi, bukan bintang akting, meski pernah membintangi sinetron.

Ira - Katon Bakal Liburan di Liverpool

Selasa, 23 Agustus 2011 16:00
Berencana menghabiskan lebaran di London, Ira Wibowo dan Katon Bagaskara sekalian berlibur ke Liverpool. Akan banyak kegiatan yang mereka jalani di sana. Mulai dari menghadiri acara halal bihalal di KBRI London, sampai acara Beatles Festival.

'SIMFONI LUAR BIASA' Menuai Respon Positif di Filipina

Kamis, 18 Agustus 2011 13:45
Dalam pemutaran perdananya di Filipina beberapa waktu lalu, film bertemakan edukasi sosial, arahan sutradara Awi Suryadi, SIMFONI LUAR BIASA, mendulang sukses besar. Film dengan bintang utama, penyanyi asal Filipina, Christian Bautista ini menyusul kesuksesan debut soundtrack-nya, I'm Already King.

Ira Wibowo Punya Anak Seganteng Christian Bautista

Rabu, 17 Agustus 2011 17:37
Menjadi seorang ibu adalah hal yang biasa bagi bintang film papan atas, Ira Wibowo. Namun, menjadi ibu dari Christian Bautista adalah hal yang berbeda dari biasa. Hal ini bisa kita lihat dalam film SIMFONI LUAR BIASA.

Meski Sulit, Ira Wibowo Tak Ikut Kelas Bahasa

Senin, 15 Agustus 2011 16:46
Untuk memaksimalkan perannya sebagai ibu dari Christian Bautista dalam film SIMFONI LUAR BIASA, Ira Wibowo mengaku mendapat kendala dalam hal bahasa. Secara, film garapan Awi Suryadi ini juga menggunakan bahasa Inggris.