
10 Potret Sudut Rumah Hari LIDA di Jambi, Sederhana Penuh Suasana Hangat - Tempat yang Ramah Bagi Harifriends
Nama Hari LIDA telah menjadi idola bagi masyarakat Jambi dan Indonesia pada umumnya sejak berkiprah di LIDA 2020 lalu. Keberhasilan pria bernama lengkap Hari Putra ini ternyata tak lepas dari dukungan penuh dari fansnya yang bernama Harifriends.
Rumah Hari di Jambi menjadi tempat yang ramah bagi Harifriends yang ingin mengunjungi idolanya apabila sedang berada di rumah. KLovers, yuk kita intip sederet potret sudut rumah sederhana Hari LIDA di Jambi dalam berita foto berikut ya!
Rabu, 04 Agustus 2021 23:30
Di ruang tersebut juga terdapat televisi dan sederet foto keluarga yang menempel di tembok. Terpampang foto Hari yang cukup besar di atas televisi.
Hak Cipta: Youtube/AA'IS TV
Batik Raya Indonesia
-
Fashion Selebriti Potret Wanda Hara Pakai Batik, Salfok ke Jenggot yang Bikin Makin Macho
-
Fashion Selebriti Indonesia Pesona Tara Basro Pakai Batik, Stylish Tabrak Motif dan Warna
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement