Foto profil Edo Kondologit


Sambut Ultah RI, Selebriti Siapkan Dua Konser Musik

Rabu, 15 Agustus 2007 08:10
Dua pergelaran seni dan konser musik yakni 'Konser Kemerdekaan' dan 'Konser Kebangsaan' dalam rangka memeriahkan Hari Kemerdekaan Indonesia akan berlangsung di Jakarta didukung sejumlah penyanyi dan seniman ternama. Mereka di antaranya Addie MS, Titi DJ, Nidji, Cornelia Agatha, Sentot Sudiharto, Sherina, Edo Kondologit, Syaharani, Butet Kertaredjasa, Jaduk Ferianto, dan Leo Kristi.

Tiga Seniman Senior Kolaborasi Lewat 'Konser Kebangsaan'

Senin, 13 Agustus 2007 20:20
Tiga seniman kenamaan, Butet Kertaredjasa, Leo Kristi, dan Jaduk Ferianto, akan berkolaborasi dalam Konser Kebangsaan di Balai Sarbini pada 24 Agustus mendatang. Humas Konser Kebangsaan di Jakarta, Senin (13/8), menyatakan, pertunjukan musik itu untuk memaknai kembali arti kemerdekaan dan kehidupan berbangsa setelah 62 tahun Indonesia merdeka.

Yuni Shara Berikan Semangat Untuk Para Atlit Wushu

Minggu, 29 Juli 2007 14:21
Selain Edo Kondologit, artis lain yang ikut menyemarakkan pembukaan Kejurnas Wushu di Pardede Hall, Medan, Sabtu (28/7), adalah Yuni Shara. Membawakan lagu-lagu Mandarin, Yuni tampil memukau ratusan undangan yang hadir saat itu.

Edo Kondologit, Buka Usaha Perikanan di Papua

Minggu, 29 Juli 2007 13:23
Edo Kondologit seakan tak ingin melupakan daerah asalnya, Papua. Setelah lama tak terdengar suara khasnya di panggung musik, ternyata Edo memulai sebuah usaha di bidang perikanan di daerah Papua.

Edo Kondologit Hibur Para Atlit Wushu di Medan

Minggu, 29 Juli 2007 12:21
Edo Kondologit tampil sebagai opening artis (artis pembuka) dalam pembukaan Kejurnas Wushu di kota Medan. Dalam acara tersebut, ia didaulat untuk membawakan lagu kebangsaan Indonesia Raya pada hari Sabtu (28/7) malam, bertempat di Pardede Hall, Medan.

Edo Kondologit dan Artis KDI, Siap Goyang Timika

Minggu, 22 Juli 2007 21:09
Artis Ibukota asal Papua, Edo Kondologit dan artis Kontes Dangdut Indonesia TPI (KDI), Syafaruddin KDI dan Eva KDI dijadwalkan akan menghibur warga kota Timika, Papua, menjelang perayaan HUT ke 62 Proklamasi Kemerdekaan RI 17 Agustus 2007 dan HUT ke-24 Kota Timika, 3 Agustus mendatang.

Lima Tokoh Musik Nasional Dapatkan Piala Metronome

Rabu, 21 Maret 2007 09:17
Lima tokoh musik nasional akan menerima penghargaan Piala Metronome pada ajang penghargaan Nugraha Bhakti Musik Indonesia (NBMI) 2007.

Joy dan Edo Kondologit Konser Bareng Untuk Jogya

Kamis, 22 Juni 2006 23:31
Meski musibah Jogja sudah berlangsung satu bulan, namun penggalangan dana di kalangan artis terus saja berlangsung. 29 Juni mendatang, penyanyi Joy 'Indonesia Idol' dan Edo Kondologit akan menggelar konser bareng untuk penggalangan dana di Jogja. Bahkan keduanya akan berangkat ke Jogja.

Edo Kondologit: Betapa Hidup Ini Berharga

Minggu, 27 Maret 2005 10:28
Sekitar 3.000 jemaah bertepuk tangan meriah ketika penyanyi asal Papua ini usai melantunkan sebuah lagu berthema 'Karya Terbesar' pada ibadah perayaan Wafat Isa Almasih (Jumat Agung) di sebuah gereja cukup besar di Makassar, Jum`at malam.