Foto profil Eross Candra


WAMI Umumkan Distribusi Royalti Tahap Kedua 2025, Sal Priadi Kantongi 114 Juta

Minggu, 20 Juli 2025 21:01
WAMI umumkan distribusi royalti tahap kedua 2025 senilai Rp47 miliar. Sal Priadi terima Rp114 juta, Melly Goeslaw Rp262 juta. Distribusi kini dilakukan tiga kali setahun demi percepatan hak ekonomi pencipta lagu.

25 Tahun Kisah Klasik, Eross Sheila on 7 Kembali Temui Pita Rekaman Asli di Sony Music Studio

Rabu, 21 Mei 2025 23:09
Eross dipertemukan kembali dengan pita rekaman asli dari album Kisah Klasik untuk Masa Depan (2000).

6 Potret Eross Candra Bagikan Momen Sungkeman, Bikin Ngakak Sambil Salto Pecicilan

Senin, 07 April 2025 18:33
Musisi Eross Candra tak hanya dikenal lewat kepiawaiannya bermain gitar bersama Sheila On 7, tapi juga karena kepribadiannya yang hangat. Di sisi lain, ternyata ia juga punya sisi kocak di kehidupan sehari-hari.

WAMI Bagikan Royalti Rp96 Miliar, Komposer After Dark Terima Rp730 Juta!

Rabu, 26 Maret 2025 09:21
Royalti ini berasal dari berbagai sumber seperti platform digital, pemutaran non-digital, serta pendapatan dari luar negeri.

Photobox Bareng, Ini Potret Keseruan Eross Candra Bareng Istri dan Anak yang Makin Ganteng

Jumat, 29 November 2024 12:11
Eross Candra, gitaris band Sheila on 7, baru-baru ini menunjukkan momen seru bersama keluarganya yang mencuri perhatian netizen. Dalam sesi photobox bareng istrinya, Sarah Diorita, dan anaknya, El Pitu, Eross tampak menikmati kebersamaan dengan berbagai pose lucu dan menggemaskan.

Duta Sebut Lagu Memori Baik Hadir Karena Anaknya Suka Ikut Manggung Bareng Sheila On 7

Senin, 25 November 2024 20:10
Sheila on 7 meluncurkan lagu baru yang terinspirasi dari Aishameglio. Simak selengkapnya di sini...

Juicy Luicy Ungkap Daftar Musisi Besar yang Ingin Diajak Kolaborasi, Ada yang Bisa Tebak Siapa?

Kamis, 21 November 2024 10:00
Dari Ahmad Dhani hingga Raisa, ini musisi yang diincar Juicy Luicy untuk kolaborasi.

Nostalgia Bareng Sheila on 7 di Tur 'Tunggu Aku Di', Buruan Cek Harga dan Lokasinya!

Selasa, 23 April 2024 09:05
Berita gembira bagi para Sheila Gank di luar sana! Sheila on 7 akan menggelar tur di lima kota Indonesia.

Berkali-Kali Ditolak, Promotor Ngaku Mau Nyerah Bikin Konser untuk Sheila On 7

Kamis, 18 April 2024 16:30
Tidak mudah untuk meyakinkan Sheila on 7 melakukan konser dan tur. Simak selengkapnya di sini...

Harmonis, 7 Potret Eross Candra Bareng Keluarga yang Jarang Tersorot - Anak Sudah ABG Ganteng Banget

Selasa, 16 April 2024 15:22
Lewat kiriman tersebut, tak sedikit yang salfok dengan El Pitu, putra Eross Candra yang kini sudah beranjak remaja. Dia juga memiliki paras tampan perpaduan Jawa - Prancis dari orang tuanya.

Dulu Mantan Gading Marten dan Eross Sheila On 7, Ini 7 Potret Terbaru Astrid Tiar di Usia 36 Tahun - Rumah Tangga Bahagia Bareng Suami Dokter

Rabu, 15 Februari 2023 18:44
Penasaran, seperti apa potret terbaru Astrid Tiar di usia 36 tahun dan sudah jadi ibu dua anak? Langsung saja yuk KLovers, intip beberapa potretnya berikut ini.

Berita Duka, Ibunda Eross Candra Sheila On 7 Meninggal Dunia

Selasa, 26 April 2022 13:10
Berita tersebut pertama kali beredar melalui broadcast berisi pesan pendek tentang meninggalnya ibunda Eross. 

Sama-Sama Hidup Sederhana, Ini Sederet Potret Keluarga Eross Candra dan Duta Sheila on 7 yang Selalu Harmonis

Rabu, 23 Maret 2022 16:44
Penasaran, seperti apa kehidupan sederhana keluarga Duta dan Eross Sheila On 7? Langsung saja yuk intip beberapa potretnya berikut ini.

7 Potret Cantiknya Sarah Diorita Istri Eross Sheila On 7 yang Jarang Tersorot, Keturunan Prancis - Jatuh Cinta Dengan Budaya Indonesia

Selasa, 08 Maret 2022 23:21
Kamu mengenal sosok Eross Candra sebagai gitaris band Sheila On 7. Namun apa kamu tahu seperti apa sosok istrinya yang cantik?

Indra Lesmana dan Sederet Musisi Top di Tanah Air Tolak PP Nomor 56 Terkait Hak Cipta Lagu dan Musik

Selasa, 21 Desember 2021 15:41
Indra Lesmana, melalui pernyataan sikap AMPLI menegaskan bahwa pihaknya berpegang teguh pada Undang-Undang RI Nomor 28 Tahun 2014 tentang Hak Cipta.

Beri Semangat di Tengah Pandemi, Eross Candra Mengaransemen Ulang Lagu 'Melompat Lebih Tinggi' Sheila On 7

Senin, 14 Juni 2021 13:23
Eross Candra turut serta memberi semangat pada publik di tengah pandemi. Simak selengkapnya di sini!

11 Tahun Pernikahan Eross Chandra dan Sarah Diorita, Jauh Dari Gosip

Kamis, 24 September 2020 20:31
Eross Chandra mengunggah sebuah foto manis dengan sang istri untuk merayakan ulang tahun pernikahan mereka yang ke 11 tahun.

5 Fakta Kehidupan Masa Kecil Sarah Istri Eross Candra, Hidup Secara Indonesia Banget Meski Berdarah Prancis

Kamis, 24 September 2020 15:35
Sarah Diorita tumbuh besar seperti kebanyakan anak Indonesia lainnya, seperti lomba Agustusan hingga main ke sawah.

Cerita Unik Sheila On 7 Pertama Kali Berangkat ke Jakarta untuk Rekaman, Eross Beli Makan Ikan Asin Duitnya Kurang

Sabtu, 21 Maret 2020 13:30
Pertama kali ke Jakarta untuk rekaman, Eross pernah beli makan ikan asin duinya kurang.

Sempat Disebut Horor, Brian Drummer SO7 Tunjukkan Sosok Sephia di Dunia Nyata

Rabu, 18 Desember 2019 15:50
Brian menunjukkan sosok Sephia di dunia nyata lewat akun Instagramnya. Simak beritanya sampai habis ya!

Film 'JANGAN SENDIRIAN' Hadirkan Ketegangan dari Menit Awal

Selasa, 06 Agustus 2019 14:37
Film bergenre horor thriller ini janjikan ketegangan yang amat intens dari menit awal!

Konser Sheila on 7 di Batam Batal, Promotor Pun Menghilang!

Sabtu, 11 Mei 2019 23:50
Para Sheilagank begitu kecewa dan mendesak agar tiket yang terlanjur mereka beli dikembalikan.

Jingle Pemilu 2019, Dinyanyikan Kikan dan Diaransemen Eross Candra

Selasa, 16 April 2019 17:22
Lagunya tak memihak capres manapun, catchy dan penuh pesan positif.

Sheila On 7 Diminta Turun Panggung, Pihak Panitia Akui Ada Miskom Dengan Kepolisian

Rabu, 26 Desember 2018 20:12
Ardi pun mengakui bahwa kesalahpahaman tersebut terjadi setelah jadwal acara mundur lima menit dari ketentuan. Lho, kok bisa sih?

Ungkapan Kecewa Sheila On 7 Dihentikan Saat Manggung

Rabu, 26 Desember 2018 18:45
Duta CS sedang menyanyikan lagu terakhir, sebelum pihak kepolisian naik panggung dan memaksa Adam sang bassist untuk turun.