Foto profil Erwin Gutawa


Main Film, Gita Gutawa Susah Nangis

Selasa, 05 Januari 2010 18:36
Kalau untuk urusan tampil menyanyi, tidak ada masalah bagi Gita Gutawa, namun giliran harus berakting, putri musisi Erwin Gutawa itu mengaku menghadapi kesulitan, terutama saat diminta untuk adegan menangis.

Gita Gutawa Masih di Bawah Pengawasan Ortu

Selasa, 05 Januari 2010 13:45
Belum genap 17 tahun, Gita Gutawa mengaku masih dalam pengawasan orang tuanya. Untuk acara malam, ia selalu setia ditemani sang ayah, Erwin Gutawa, ke manapun ia pergi. Gadis kelahiran 11 Agustus 1993 ini bahkan tidak pernah mengambil tawaran pekerjaan saat Malam Tahun Baru.

Slima Band Kolaborasi Dengan Erwin Gutawa

Jumat, 01 Januari 2010 18:16
Jarangnya band-band yang berkolaborasi dengan musik orkestra membuat Slima Band terinspirasi untuk melakukan hal itu. Band yang beranggotakan Budi (drum), Hazze (bass), D'Yoesman (gitar), dan Hara (vocal) yang berlatar musik pop rock ini mencoba bereksperimen di album keduanya yang rencana akan keluar bulan Mei tahun ini.

Penuh Kejutan di Audisi 'INDONESIAN IDOL' Surabaya

Kamis, 24 Desember 2009 14:31
Big audition INDONESIAN IDOL 2010 di Surabaya telah berakhir. Meski diguyur hujan lebat, sejak pagi, namun tetap dipenuhi para peserta. Bahkan beberapa peserta terlihat basah kuyup untuk mencapai lokasi audisi, di Pelataran Balai Kartika Makodam, Jl. Raden Wijaya No.4, Surabaya, Kamis (23/12).

Audisi 'INDONESIA IDOL' Surabaya Diikuti Lima Ribu Peserta

Rabu, 23 Desember 2009 23:45
Acara audisi INDONESIAN IDOL 2010 di Surabaya, total diikuti 5020 peserta. Hari pertama, Senin (22/12) dihadiri 2571 peserta dan hari kedua Selasa (22/12) diikuti 1446 peserta dan Rabu (23/12) diikuti 1003 peserta. Audisi berlangsung di Balai Kartika Makodam, Jl. Raden Wijaya No.4, Surabaya.

Gita Gutawa Tak Mau Terlibat Cinlok di 'LOVE IN PERTH'

Jumat, 06 November 2009 15:22
Pertama kali berperan di film, LOVE IN PERTH, bagi Gita Gutawa juga jadi pelajaran baru. Peran yang diterimanya di film kali ini, bagi Gita dianggapnya mencari pengalaman baru. Terlibat cinta segitiga dengan Derby Romero dan Petra di film, Gita tak mau keterusan di dunia nyata.

Gita Gutawa: Aku Ingin Negara Ini Lebih Maju

Sabtu, 31 Oktober 2009 06:02
Klaim Malaysia atas budaya bangsa Indonesia memang membuat jengkel. Gita Gutawa rupanya juga merasakan hal yang sama. Tapi, lebih jauh Gita mengajak masyarakat Indonesia belajar dari pengalaman tersebut.

Gita Gutawa Kian Geram Dengan Pembajakan

Jumat, 30 Oktober 2009 22:02
Setelah Wali Band sempat mencak-mencak karena lagunya dibajak oleh Malaysia, kini giliran Gita Gutawa yang angkat bicara soal kasus pembajakan. Solis belia itu bahkan mengaku geram persoalan pembajakan yang tak pernah selesai.

Studio Erwin Gutawa Disegel Pemda

Selasa, 06 Oktober 2009 19:21
Sebagai seorang musisi kawakan yang telah malang-melintang dalam industri musik tanah air, nama Erwin Gutawa adalah sebuah potret betapa suksesnya jika menjadi musisi yang mapan. Namun, kini muncul kabar kurang mengenakkan yang menyebutkan bahwa studio milik ayah Gita Gutawa itu telah disegel oleh Pemda Kotamadya Jakarta Selatan.

Gita Gutawa: Aku Mau Jadi Diri Aku Apa Adanya

Selasa, 29 September 2009 06:33
Pada Oktober mendatang penyanyi Gita Gutawa bakal berangkat ke China, menjadi salah satu peserta forum pemimpin muda mewakili Indonesia. Putri musisi Erwin Gutawa itu bersama empat temannya akan bergabung dengan peserta lain dari seluruh dunia.

Buku Gita Gutawa Dalam Sebulan Cetak Dua Kali

Senin, 28 September 2009 20:39
Baru sebulan buku KOTAK MUSIK GITA sudah mengalami cetak ulang, dengan penjualan terbesar di Jakarta dan sekitarnya. Demikian diungkapkan Gita Gutawa saat ditemui di acara ngobrol bareng buku KOTAK MUSIK GITA di Gedung Gramedia, Matraman, Jakarta Timur, Minggu (27/9).

Debut Film Perdana, Gita Gutawa Santai Aja

Kamis, 10 September 2009 10:25
Menambah pengalaman adalah sesuatu yang ingin dilakukan Gita Gutawa setiap saat. Pasalnya, berdasarkan pengalaman juga ia bisa meraih sukses seperti sekarang. Kali ini, Gita tak hanya merambah dunia tarik suara saja, kini ia ikutan terjun ke layar lebar yang merupakan debut perdananya.

Gita Gutawa Berbagi Cerita di 'KOTAK MUSIK GITA'

Rabu, 19 Agustus 2009 22:05
Di tengah popularitas yang mulai diraih di usianya yang masih sangat muda, Gita Gutawa ingin menuliskan perjalanan karir dan kehidupannya dalam sebuah buku. Putri komposer Erwin Gutawa ini mengaku ingin berbagi cerita tentang dunia yang digelutinya, yakni musik, pada anak-anak Indonesia seusianya.

Gita Gutawa Bangga Wakili Tanah Air

Rabu, 24 Juni 2009 05:13
Mewakili tanah air di dunia internasional tentu saja akan menimbulkan kebanggaan tersendiri, mungkin hal inilah yang sedang dirasakan penyanyi belia Gita Gutawa, yang baru saja pulang ke tanah air setelah mewakili Indonesia ke Asia World Music Culture, di Soul Korsel, Minggu 14 Juni 2009 lalu.

Gara-Gara Gosip, Sherina dan Gita Gutawa Kian Akrab

Selasa, 16 Juni 2009 21:21
Gosip kasus perkosaan Sherina yang merebak pada Mei lalu, memang sempat menyeret nama Derby Romero sebagai pelaku, dan Gita Gutawa sempat disebut-sebut sebagai pihak yang menyebar rumor tersebut lewat email, namun kini setelah semuanya tak terbukti, hubungan Sherina dengan putri Erwin Gutawa itupun justru semakin dekat.

Gita Gutawa Menolak Dikaitkan 'Pemerkosaan Sherina'

Sabtu, 23 Mei 2009 05:31
Penyanyi remaja Gita Gutawa disebut sebagai penyebar pemberitaan tentang kasus pemerkosaan penyanyi Sherina. Melalui sebuah e-mail yang konon disebarkannya ke sejumlah alamat. Namun hal ini dibantah oleh putri musisi Erwin Gutawa itu.

Lucki Ariani: Sherina Sudah Tahu

Sabtu, 23 Mei 2009 05:12
Artis dan penyanyi Sherina melalui ibunya, Lucki Ariani mengaku sudah mengetahui perihal 'kabar angin' pemerkosaan yang menimpa mantan penyanyi cilik itu. Namun pemilik album ANDAI AKU BESAR NANTI itu, memilih cuek dan tetap melanjutkan aktivitas kesehariannya.

Gita Gutawa, Sumbangkan Pendapatan Untuk Pendidikan

Sabtu, 09 Mei 2009 06:36
Bersamaan diluncurkannya album kedua Gita Gutawa, HARMONI CINTA, Sampoerna Foundation juga telah memilih putri musisi Erwin Gutawa itu sebagai duta atas prestasi di bidang tarik suara serta kepeduliannya terhadap dunia pendidikan.

Demi Sekolah Gita Gutawa Kesampingkan Nyanyi

Rabu, 22 April 2009 11:26
Sebagai selebritis yang masih berstatus seorang pelajar, tak mudah memang membagi waktu antara sekolah dan karirnya. Hal itu juga yang dialami oleh penyanyi Gita Gutawa, anak dari musisi senior Erwin Gutawa. Tantangan terberatnya adalah ketika dirinya harus membagi waktu antara menyanyi dan sekolah.

Agnes Monica Jadi Produser Album

Kamis, 02 April 2009 19:05
Sukses melempar album NEZ di bulan September 2008 lalu, kini Agnes Monica hadir kembali dengan album teranyarnya, SACREDLY AGNEZIOUS. Berbeda dengan album terdahulu yang hanya berisi dua lagu saja, album terbaru Agnes kali ini hadir dalam dua versi, yakni berisi 10 lagu dan 13 lagu.

Gita Gutawa Belajar Ciptakan Lagu Cinta

Selasa, 31 Maret 2009 05:42
Untuk saat sekarang ini para penikmat musik jarang sekali mendengar Gita Gutawa mendendangkan lagu berirama 'terrmehek-mehek'. Pasalnya, lagu-lagu yang dibawakan oleh putri sulung komposer Erwin Gutawa itu masih sesuai dengan pembawaannya yang riang.

Gita Gutawa Akui Masih Sendiri

Senin, 30 Maret 2009 22:10
Putri komposer kawakan Erwin Gutawa, Aluna Sagita Gutawa atau lebih populer dengan nama Gita Gutawa, mengaku tetap single. Mengenai gosip kedekatan dan hubungan spesialnya dengan Dafi, selebriti asal negeri jiran Malaysia dibantahnya.

Rossa Masih Suka 'Mulas' di Atas Panggung

Jumat, 27 Februari 2009 20:05
Meski telah memiliki jam terbang yang tinggi di dunia tarik suara, Rossa mengaku masih grogi dan sering merasa mulas perutnya ketika harus bernyanyi di atas panggung dan di depan penonton. Ia mengatakan, Kota Bandung bisa dikatakan sebagai 'Rumah Kedua' bagi dirinya.

KPAI VS Sponsor Rokok di Konser Rossa

Kamis, 27 November 2008 10:43
Di tengah kesuksesan yang diterima Rossa dalam konser PERSEMBAHAN HATI miliknya tadi malam (Rabu, 26/11), ternyata ada sekelumit cerita yang membawa nama Komisi Perlindungan Anak Indonesia. Dalam konser yang diadakan di Jakarta Convention Center, Jakarta Pusat itu ada sedikit kontra di mana terpampang logo KPAI dan juga sponsor dari perusahaan rokok

Konser Rossa Bagai Bisul Yang Sudah Pecah

Kamis, 27 November 2008 10:15
Setelah lama mengharapkan dapat mengadakan konser tunggal, akhirnya Rossa sukses menggelar konser tunggal pertamanya di Jakarta Convention Center, Jakarta Pusat, Rabu (26/11) semalam. Dalam preskon yang diadakan seusia konser, Rossa yang didampingi oleh Jay Subiakto dan Erwin Gutawa menuturkan bahwa kesuksesan ini laiknya bisul yang telah pecah.