Sr.
Synopsis
Di hari pertama syuting Sr., dokumenter terbaru tentang kehidupan sineas sekaligus aktor nyentrik Robert Downey Sr., sutradara Chris Smith (Jim & Andy: The Great Beyond, American Movie) mendapat pesan penuh makna langsung dari sang subjek.
"Trust anything, and anything can happen," ujar Downey Sr. Kalimat itu kemudian menjadi "cahaya penuntun" sepanjang proses pembuatan film ini. Setelah pemutaran perdana dunianya di Telluride Film Festival, Sr. resmi diakuisisi Netflix dan dijadwalkan tayang sebelum akhir tahun.
"Knowing what I know now," kata Smith dalam sebuah pernyataan, "it’s really the only way you could attempt to make something on the two Downeys. Larger than life, but open and human as ever, it was such a pleasure and life- affirming experience to capture some glimpses of the highs, lows and everything in between."
Film ini mengulas perjalanan hidup dan karya Downey Sr., termasuk film satir komedi legendarisnya tahun 1969, Putney Swope, yang punya pengaruh besar. Dokumenter ini juga membahas tema-tema personal seperti kreativitas, kematian, peran sebagai ayah, hingga trauma lintas generasi.
Hubungan antara Downey Sr. dan putranya, Robert Downey Jr., menjadi bagian penting dari cerita. Downey Jr. turut memproduseri film ini bersama Susan Downey, Emily Barclay Ford, dan Kevin Ford. Menjelang rilis di Netflix, Sr. juga dijadwalkan tayang di New York Film Festival pada 10 dan 11 Oktober.
Pemeran
Jadwal Film
Kuyank
Kafir: Gerbang Sukma
Kuyank
Tolong Saya! (Dowajuseyo)
Send Help
Primate
Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?
Shelter
Sinners
Papa Zola: The Movie
Border 2
Sebelum Dijemput Nenek
Esok Tanpa Ibu
Sengkolo: Petaka Satu Suro
Project Hail Mary
Back to the Past
Happy Patel: Khatarnak Jasoos
Mercy
Pororo The Movie: Sweet Castle Adventure
Like a Rolling Stone
Cells at Work!
Angry Squad: Civil Servants & Seven Swindlers
Bidadari Surga
Penerbangan Terakhir
Penunggu Rumah: Buto Ijo
28 Years Later: The Bone Temple
We Bury the Dead
I Was a Stranger
04 Februari 2026
Balas Budi
05 Februari 2026
Ahlan Singapore
05 Februari 2026
Check Out Sekarang, Pay Later (Caper)
05 Februari 2026
Teman Tegar Maira
05 Februari 2026
Sadali
05 Februari 2026
Whistle
06 Februari 2026
The Strangers: Chapter 3
11 Februari 2026
Wuthering Heights
11 Februari 2026
Aiueo Macam Betool Aja
12 Februari 2026
Jangan Seperti Bapak
12 Februari 2026
Waru
12 Februari 2026
Crime 101
18 Februari 2026
Asrama Putri
19 Februari 2026
Antara Mama, Cinta dan Surga
19 Februari 2026
Taneuh Kalaknat
19 Februari 2026
How to Make a Killing
20 Februari 2026
RAJAH
26 Februari 2026
Titip Bunda di Surga-Mu
26 Februari 2026
Lift (2026)
26 Februari 2026
Scream 7
27 Februari 2026
Undercard
27 Februari 2026
Setan Alas!
05 Maret 2026
Juara Sejati
05 Maret 2026
Setannya Cuan
05 Maret 2026
Peaky Blinders: The Immortal Man
06 Maret 2026
Tunggu Aku Sukses Nanti
18 Maret 2026
Na Willa
18 Maret 2026
Pelangi Di Mars
18 Maret 2026
Senin Harga Naik
18 Maret 2026
Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa
18 Maret 2026
Avengers: Doomsday
18 Desember 2026Berita Lainnya
Sinopsis Film BRICK MANSIONS yang Tayang di TV Malam Ini, Sabtu 31 Januari 2026 Jam 21.00