Berita Terbaru
Foo Fighters
Grup
United States
United States
Nominasi Grammy Awards 2012 - Siapa Juaranya?
Rabu, 08 Februari 2012 15:01Grammy Awards ke-54 sudah siap digelar. Bertempat di Staples Center, Los Angeles, acara bergengsi dunia musik itu dipastikan akan diadakan pada 12 Februari 2012 mendatang. Dengan host LL Cool J, acara ini akan menampilkan serangkaian penampilan panggung spektakuler musisi papan atas yang disertai pengumuman pemenang yang berhasil membawa pulang gelar penyanyi terbaik tahun ini. Siapa aja sih nominasinya?
Music Weekly: Yang Hot di Minggu I Februari
Rabu, 08 Februari 2012 09:15Sejumlah kabar gembira mewarnai minggu pertama di bulan Februari ini. Dari dalam negeri, perayaan ulang tahun ke-4 Afganisme berlangsung sangat meriah. Selain itu, kabar go internasionalnya Nidji juga membuat publik musik Indonesia tersenyum. Satu lagi, salah satu band yang paling ditunggu penampilannya, Peterpan, akhirnya memastikan akan menggelar tur Tribute to Peterpan di berbagai kota bersama musisi-musisi ternama lainnya.
Dave Grohl Bangga Dengan Foo Fighters!
Selasa, 07 Februari 2012 23:18Sukses besar Foo Fighters sebagai band membuat pentolannya, Dave Grohl berbangga. Meski telah akrab dengan penghargaan, mereka selalu merasa seperti baru pertama kali merasakan nikmatnya memperoleh penghargaan.
Dave Grohl Jadi Produser Sitkom
Sabtu, 04 Februari 2012 03:15Musisi satu ini sepertinya seakan tak pernah habis ide. Setelah berkolaborasi dengan dua legenda heavy metal, Ratt serta dengan pentolan Slipknot kini Dave Grohl menambah satu lagi proyeknya. Sedikit berbeda dengan proyek sebelumnya berkutat dengan band, kali ini pentolan Foo Fighters menjadi produser sebuah acara TV.
Foo Fighters, Katy Perry dan Coldplay Bakal Konser Bareng!
Kamis, 02 Februari 2012 20:19Bersama Katy Perry dan Coldplay, Foo Fighters akhirnya memastikan akan tampil pada acara Paul McCartney's MusiCares 'Person of the Year'. Acara ini digelar pada 10 Februari mendatang atau 2 hari menjelang ajang bergengsi, Grammy Awards.
Ed Sheeran Rebut Tahta Adele!
Rabu, 01 Februari 2012 00:10Adele tampaknya harus rela tahtanya direbut oleh penyanyi solo, Ed Sheeran di tangga album terlaris di Inggris. Album Ed Sheeran bertajuk + sukses menggusur album fenomenal Adele, 21.
Premiere Video Klip 'These Days' Foo Fighters!
Selasa, 31 Januari 2012 14:05Finally! Foo Fighters meluncurkan video klip terbaru mereka. Mengusung single andalan These Days, band asuhan David Grohl ini menampilkan satu lagi sisi terbaik mereka.
Foo Fighters Rilis 'These Days' Cuma di KapanLagi
Selasa, 31 Januari 2012 11:10Setelah menanti sekian lama, Foo Fighters akhirnya merilis video klip terbaru mereka yang berjudul These Days. Band bentukan Dave Grohl tahun 1994 lalu ini akan tampil beda di video klip terbaru mereka. Dan yang lebih serunya, premiere-nya untuk Indonesia hanya tayang di KapanLagi.comĀ® lho...
Music Weekly: Yang Hot di Minggu IV Januari
Selasa, 31 Januari 2012 10:49Minggu keempat bulan Januari panggung musik Indonesia banyak diwarnai dengan kejadian menarik baik dari dalam negeri maupun mancanegara. Dari dalam negeri, rilisan album gratis Melanie Subono, pesona Ariel dari balik jeruji hingga fenomelnanya seorang Indah Dewi Pertiwi yang mampu mengalahkan kehebatan sosok Agnes Monica dan Syahrini serta kepastian gelaran konser L Arc en Ciel mendominasi headline berita dalam minggu terakhir Januari ini.
Dukung Obama, Foo Fighters Gelar Konser Amal
Senin, 30 Januari 2012 21:20Demi mendukung agar presiden Barack Obama terpilih lagi di pemilihan presiden Amerika Serikat November mendatang, Foo Fighters siap menggelar konser amal. Dave Grohl dan kawan-kawan berencana menggelarnya di Hilmby Hills pada 15 Februari mendatang.
Dave Grohl Berkolaborasi Dengan Vokalis Slipknot
Kamis, 19 Januari 2012 20:42Proyek sampingan sepertinya tak akan lepas dari Dave Grohl. Ide di kepalanya yang sepertinya tak pernah habis ini coba disalurkan ke berbagai proyekan yang semuanya selalu membuahkan hasil.
Coldplay, Band Rock Paling Laris di Inggris
Rabu, 18 Januari 2012 08:13Entah berapa banyak album rock yang sudah dilansir dalam 12 bulan terakhir ini namun yang pasti hanya beberapa yang bisa disebut sebagai album sukses. Di antara sedikit band yang berhasil menjual album dalam jumlah besar ini, nama Coldplay adalah yang teratas. Bukan hanya soal album, single yang dilepas band ini pun laris diburu orang.
Dave Grohl: Album Adele Luar Biasa
Rabu, 11 Januari 2012 19:04Pembicaraan yang berkaitan dengan album 21 milik Adele seolah tidak ada habisnya. Setelah menuai penghargaan di berbagai ajang, kini album tersebut mendapat pujian lintas genre dari Dave Grohl, Frontman Foo Fighter.
Dave Grohl Berkolaborasi Dengan Legenda Metal
Jumat, 06 Januari 2012 19:42Frontman Foo Fighters, Dave Grohl mengungkapkan jika dia membuat sebuah project baru dimana dia berkolaborasi dengan band legenda metal, Ratt. Dua personel Ratt, Stephen Pearcy (Vokal) dan Warren DeMartini (gitar) membenarkan bahwa mereka telah mengajak Dave untuk merekam beberapa lagu.
Foo Fighters Sebabkan Gempa 2 Skala Richter
Jumat, 16 Desember 2011 21:13Boleh percaya boleh tidak tapi lima orang yang tergabung dalam Foo Fighters ini sanggup menimbulkan gempa berkekuatan 2 skala Richter. Peristiwa ini terjadi Selasa kemarin saat Dave Grohl dan kawan-kawan menghentak panggung yang didirikan di Auckland, New Zealand.
Foo Fighters Segera Tulis Materi Album Baru
Jumat, 16 Desember 2011 19:45Setelah di tahun 2011 ini cukup sukses dengan album Wasting Light, tahun depan band alternatif asal Amerika Serikat, Foo Fighters, berencana akan kembali memulai proses rekaman untuk album baru mereka tahun depan. Kabar ini didapat melalui situs resmi Band pemilik lagu Walking After You tersebut.
Foo Fighters Dinominasikan 6 Kategori Grammy Awards
Jumat, 02 Desember 2011 16:11Fantastik!! sebuah kata untuk menggambarkan Foo Fighters dengan album terbarunya yang bertajuk WASTING LIGHT. Bagaimana tidak album ini dinominasikan 6 penghargaan di acara tahunan, Grammy Awards.
Kanye West, Terbanyak Raih Nominasi Grammy Awards
Kamis, 01 Desember 2011 20:13Kemarin sempat diprediksikan kalau nama Adele bakal tercatat di banyak kategori nominasi Piala Grammy tahun ini. Nyatanya, sekarang daftar lengkap nominasi Grammy sudah beredar dan Adele memang meraih enam nominasi. Sayangnya jumlah ini masih di bawah jumlah nominasi yang didapatkan Kanye West tahun ini. Rapper ini meraih 7 nominasi namun sayangnya gagal masuk nominasi Best Album dan Record of The Year.
Dave Grohl Mundur Dari Nirvana Gara-Gara Kurt Cobain
Senin, 26 September 2011 10:22Bekerja dalam satu band seringkali menimbulkan gesekan, yang terkadang tak ringan. Inilah yang terjadi pada Dave Grohl, pentolan Foo Fighters, yang sempat berhenti dari Nirvana tahun 1993 silam. Dan gara-garanya tak lain adalah Kurt Cobain.
Beyonce, U2, Foo Fighters Berebut Jadi Headline
Jumat, 16 September 2011 18:13Pertengahan November nanti akan digelar UK Festival Awards dan jauh-jauh hari nama-nama yang sudah disebut sebagai atraksi utama mulai berusaha menggalang suara. Di antara beberapa nama besar yang dicalonkan jadi headline acara ini adalah Beyonce, U2, dan Foo Fighters. Siapa yang kira-kira mendapat kehormatan?
Lady GaGa Tampilkan Alter Ego Joe Calderone
Senin, 29 Agustus 2011 17:05Lady GaGa menunjukkan 'alter ego'-nya sebagai Joe Calderone ketika tampil dalam acara MTV VMA yang ke-28, di LA Nokia Theater, Minggu (28/08). Dengan jas, kaos berwarna putih, blazer dan celana panjang, Ibu dari para monster ini menjelaskan mengapa ia menjadi seorang pria.
Coldplay - Muse Buka Festival Lollapalooza
Minggu, 07 Agustus 2011 11:13Jumat, 5 Agustus kemarin Chicago menjadi tuan rumah festival musik Lollapalooza. Di hari pertama festival yang digelar selama tiga hari itu Coldplay dan Muse dipercaya menjadi band pembuka acara. Di kesempatan yang sama Chris Martin (Coldplay) memanfaatkan kesempatan ini untuk mengenang mendiang Amy Winehouse.
Album Adele Masih Tetap di Puncak Tangga
Senin, 25 Juli 2011 19:13Akhir pekan lalu album berjudul 21 milik Adele berhasil menggeser Beyonce yang diwakili album berjudul 4 dari puncak tangga UK Album Chart. Ternyata akhir pekan ini Beyonce tetap tak berhasil mengejar ketinggalannya dan harus rela duduk di urutan kedua. BORN THIS WAY milik Lady GaGa pun masih tetap tak bisa masuk posisi tiga besar.
Konser Ricuh, Dave Grohl Ngamuk!
Rabu, 13 Juli 2011 23:13Konser Foo Fighters tanggal 11 Juli lalu tak berjalan mulus. Di tengah-tengah berjalannya show, tiba-tiba ada keributan di deret belakang. Pemandangan tak mengenakkan ini membuat Dave Grohl terpaksa harus menghentikan konser. Dave ngamuk dan mengusir pembuat keributan ini sebelum akhirnya melanjutkan konser.
Dave Grohl: Teknologi Bikin Kepribadian Hilang
Sabtu, 09 Juli 2011 05:13Dua dekade lebih Dave Grohl terjun ke dunia musik. Namanya memang melambung berkat Nirvana namun bukan berarti ia bukan siapa-siapa tanpa band grunge itu. Buktinya kini ia masih tetap eksis dan bisa jadi ini bukan cuma karena kesempurnaan dalam bermusik. Kepribadian sepertinya adalah sesuatu yang sangat penting buat Dave dan buatnya teknologi modern sekarang ini malah menghilangkan kepribadian musisi.
Advertisement
Advertisement