Memiliki Pribadi yang Ramah dan Ceria, 7 Potret Keseruan Prilly Latuconsina Lebaran Bareng Sahabat-Sahabatnya

Prilly Latuconsina merupakan salah satu artis yang memiliki kepribadian yang ramah dan ceria. Tak heran ia memiliki banyak sekali teman, di momen lebaran kemarin  Prilly tak lupa pula menghabiskan waktu bersama teman-temannya. Yuk intip keseruan mereka berikut ini.

Minggu, 08 Mei 2022 09:00
Prilly Latuconsina dan Sahabatnya

Terlihat sangat humble ke semua orang kan? Nggak salah jadi panutan banyak orang sih. 


Hak Cipta: Instagram.com/prillylatuconsina96
4/7
Album Artis