Happy Salma di Workshop Film 7 HATI 7 CINTA 7 WANITA

Go International ternyata bukanlah alasan Happy Salma saat menerima peran dalam film berjudul 7 HATI 7 CINTA 7 WANITA. Meski film ini nantinya akan jadi salah satu film yang ditayangkan dalam festival film Indonesia di Australia sana namun Happy mengaku tertarik karena ia menikmati prosesnya. Selanjutnya...

Jumat, 02 Juli 2010 08:13
Happy Salma

Bukan hanya menggoda secara fisik namun aktris ini juga harus memahami psikologis wanita seperti Yanti.


Hak Cipta: KapanLagi.com/Ruswanto
2/12
Album Artis