Begini Kata Zaskia Adya Mecca Tentang Putrinya yang Diincar Klub Bola Luar Negeri, Belum Bisa Ambil Keputusan!

Anak Zaskia Adya Mecca dan Hanung Bramantyo yang bernama Kala Madali Bramantyo kini menjadi sorotan setelah menunjukkan bakat luar biasa dalam sepak bola, yang menarik perhatian dua klub ternama di Eropa. Simak cerita selengkapnya berikut ini!

Jumat, 20 Desember 2024 20:41
Anak Zaskia Adya Mecca Diincar Klu Bola

Saat ini, Kala sedang menjalani pelatihan di Portugal, dan selama proses tersebut, banyak orang yang memuji kemampuan sepak bolanya. Zaskia menceritakan bahwa Kala telah menerima tawaran dari dua klub, satu di London dan satu lagi di Portugal.


Hak Cipta: Instagram.com/zaskiadyamecca
3/6