Lamar Syifa Hadju, El Rumi Beri Cincin Berlian Raksasa Seharga Nyaris 1 Miliar

Ketika melamar Syifa Hadju, El Rumi memberikan sebuah cincin berlian berukuran raksasa. Cincin itu ternyata keluaran rumah mode ternama dan harganya nggak kaleng-kaleng.

Dilansir dari akun Instagram Fashion__Selebriti, cincin yang diberikan oleh El bernilai hampir Rp1 miliar. Publik pun langsung ramai, menyebut Syifa benar-benar dicintai secara ugal-ugalan oleh anak Ahmad Dhani dan Maia Estianty tersebut.

Baca berita Syifa Hadju lainnya di Liputan6.com.

Senin, 06 Oktober 2025 14:44
El Rumi pasang cincin ke jari Syifa Hadju

Dilansir dari Instagram Fashion__Selebriti, cincin yang diberikan oleh El adalah Platinum, Gold and 3.01ct Oval Cut Diamond Solitaire. Harga cincin itu USD 57.000 atau sekitar Rp953 juta.


Hak Cipta: instagram.com/syifahadju
3/7