9 Potret Epy Kusnandar Kini Bisnis Kuliner Jukut Goreng, Istri Nangis Sempat Dipalak Preman

Epy Kusnandar kini tengah menekuni dunia kuliner lewat bisnis barunya, Jukut Goreng. Dalam potret yang dibagikan melalui akun media sosial pribadi, aktor yang terkenal lewat peran dalam sinetron PREMAN PENSIUN ini turun langsung ke dapur, mengulek bumbu hingga melayani pelanggan.

Tidak sendiri, sang istri juga tampak mendampingi dan turut membantu di dapur. Namun di balik kesibukan itu, keduanya sempat menghadapi kejadian tak menyenangkan ketika didatangi oknum preman. Selengkapnya cek di sini KLovers.

Akses artikel tentang Epy Kusnandar di Liputan6.

Rabu, 29 Oktober 2025 10:44
Potret Epy Kusnandar belanja di pasar

Meski memiliki beberapa pegawai, Epy tidak segan ikut mengerjakan berbagai hal. Termasuk, belanja bahan, mengulek sambal, hingga melayani pelanggan di warungnya.


Hak Cipta: (credit: Instagram.com/epy_kusnandar_official/)
3/9
Album Artis