FOTO: Main Balon - Dinner Romantis, Baby Ry dan Gempi Manis Lucu

Belum lama ini anak pasangan Sharena dan Ryan Delon, Baby Ry menjalani pemotretan dengan anak Gisella Anastasia dan Gading Marten, Baby Gempi untuk project. Konsep pemotretan yang dipilih lucu banget, dari main balon hingga dinner romantis. Lihat deh!

Senin, 26 Januari 2015 08:30
Pemotretan Baby Ry dan Gempi

Yang makin lucu, Baby Gempi juga mengenakan aksesoris seperti bando yang membuatnya semakin cantik.


Hak Cipta: © Instagram.com/jepherjepho
7/10