FOTO: Sudah Putus Dari Joshua Suherman, Ini Cerita Pamela Bowie

Menjalin hubungan asmara memang terkadang harus dihadapkan dengan kegagalan. Hal serupa dialami oleh aktris cantik Pamela Bowie yang ternyata sudah kurang lebih setahun putus dari mantan kekasihnya, Joshua Suherman. Kira-kira apa ya alasan mereka untuk mengakhiri hubungan spesial itu?

Jumat, 27 Januari 2017 12:01
Pamela Bowie putus dari Joshua Suherman

Pamela bergaya di depan kamera mengenakan kaos merchandise film, celana hitam dan sepatu casual. Sebuah mini sling bag mempermanis penampilannya itu. So cute!


Hak Cipta: KapanLagi.comĀ®/Muhammad Akrom Sukarya
6/8