FOTO: Begini Liburan Mesra Ryan Delon Bersama Sharena di Thailand

Liburan selalu jadi saat yang menyenangkan untuk melepas penat, atau sekedar menjauh dari hingar-bingar kota besar. Begitu pula dengan Ryan Delon dan Sharena Gunawan yang baru-baru ini pergi berlibur menuju Thailand.

Tak berangkat berdua, mereka pun mengajak malaikat kecilnya, Ryshaka Dharma Situmeang, untuk ikut pergi berlibur. Menikmati setiap momen dengan mesra di sana, yuk intip seperti apa liburan hangat Ryan Delon dan Sharena di halaman berikutnya.

Sabtu, 29 April 2017 08:50
Ryan Delon dan Sharena

Tapi selain mengabadikan momen berdua, Ryan Delon juga tak lupa untuk merekam setiap potret manis istri dan anaknya dalam sejumlah foto.


Hak Cipta: © instagram.com/tail_wagging
4/9