FOTO: Akad, Ini Pose Kocak Vicky Prasetyo Sah Nikahi Angel Lelga

Menemukan tambatan hati dan bisa melangkah ke jenjang yang lebih serius memang merupakan impian banyak orang. Hal yang sama juga dirasakan oleh pasangan fenomenal Vicky Prasetyo dan Angel Lelga. Setelah melewati segala persiapan, tepat di hari Jumat (9/2), keduanya menggelar acara akad pernikahan. Yuk tengok deretan fotonya di sini!

Jumat, 09 Februari 2018 19:31
Vicky Prasetyo & Angel Lelga

Vicky pun telah persiapkan mas kawin berupa 13 ayat surat Ar- Rahmah, uang dengan jumlah Rp 9.022.018 yang sesuai dengan tanggal pernikahan mereka, 9 Februari 2018. Selain itu ada pula emas seberat 20 gram, yang nilainya sekitar Rp 12 juta dalam bentuk perhiasan.


Hak Cipta: KapanLagi.comĀ®/Agus Apriyanto
7/8