FOTO: 7 Potret Eva Celia Garap 'A Long Way', Bold & Serba Merah
Eva Celia, anak mantan pasangan Sophia Latjuba dan Indra Lesmana bukan cuma dikenal sebagai seorang penyanyi. Eva juga diketahui punya selera fashion yang apik dan unik. Bold namun tetap youthful.
Seperti pada kemunculannya baru-baru ini saat menggarap single terbarunya, A Long Way. Mau tahu sebold apa sih fashion Eva Celia kali ini?
Senin, 28 Januari 2019 13:46
Single ini mengajarkan dirinya untuk lebih berani dalam melangkah saat ia merasa down dan putus asa. Single ini juga mengajarkannya untuk mengingat jerih payah yang telah tempuh selama ini.
Hak Cipta: Credit: instagram.com/evacelia
Batik Raya Indonesia
-
Fashion Selebriti Potret Wanda Hara Pakai Batik, Salfok ke Jenggot yang Bikin Makin Macho
-
Fashion Selebriti Indonesia Pesona Tara Basro Pakai Batik, Stylish Tabrak Motif dan Warna
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement