Foto Pemakaman Rachmawati Soekarnoputri dengan Protocol Covid, Didi Mahardika Nangis di Dekat Mobil Jenazah

Anak ketiga dari Bung Karno, Rachmawati Soekarnoputri menghembuskan nafas terakhirnya di usia 70 tahun setelah sempat terpapar virus Covid-19 dan dirawat di RSPAD, Jakarta. Oleh karena itu pemakamannya pun menggunakan protokol Covid. Berikut beberapa fotonya!

Sabtu, 03 Juli 2021 21:30
pemakaman rachmawati soekarnoputri

Keluarga menunggu beberapa meter dari makam Rachmawati. Semuanya tampak kompak memakai baju hitam.


Hak Cipta: KapanLagi.com®/Muhammad Akrom Sukarya
7/11