Berlibur Ke Belanda, Kawa Tampak Seperti Winnie The Pooh. Gemas!

Anaku Askara Biru atau yang akrab disapa Kawa memang lucu banget! Selain tampan, anak dari pasangan Andien Aisyah dan Ippe ini juga menggemaskan lho. Pada beberapa post yang dishare di akun Instagram milik Andien dan juga pada akun @andienippekawa, Kawa terlihat menggemaskan dengan balutan jaket tebal dan juga topi yang membuatnya terlihat seperti Winnie The Pooh!

Penasaran kan seperti apa sih Kawa Winnie The Pooh! Yuk intip!

Kamis, 22 Maret 2018 07:07
Kawa Winnie The Pooh

Pertama kali diajak untuk long flight, Kawa tampak lucu dalam jaket tebal dan topi merahnya yang membuatnya tetap hangat seperti dalam dekapan ibu!


Hak Cipta: (credit : instagram.com/amdienaisyah)
1/7
Album Artis