Momen Louis Tomlinson dan Sang Ibunda, From Zero to Hero

Duka tengah dialami oleh personil One Direction, Louis Tomlinson. Sebab pada Rabu lalu (7/12) Ibunda Louis, Johanna Deakins, dikabarkan meninggal meski kematiannya baru dikonfirmasi pada hari Jumat (9/12) kemarin. Ibunda Louis meninggal akibat penyakit leukemia yang dialaminya. Wanita berusia 43 tahun ini meninggal dalam damai.

Sebagai sosok Ibunda, Johanna merupakan figur yang amat penting bagi Louis. Terlihat dari banyaknya momen yang dimiliki oleh Louis dan sang Ibunda yang tertangkap kamera. Louis sendiri juga begitu menyayangi Ibundanya dan menganggap sang Ibu sebagai sahabat terbaik.

Momen Louis dan Ibunda

Johanna didiagnosis menderita Leukemia pada awal tahun 2016. Sejak saat itu, Johanna menjalani perawatan intensif.


Hak Cipta: © istimewa
6/7