FOTO: Rumah Tempat Chester Bennington Bunuh Diri Disewakan

Samantha Bennington memutuskan untuk menyewakan rumah peninggalan Chester Bennington yang terletak di Palos Verdes Estates, California. Rumah tersebut merupakan saksi bisu aksi bunuh diri Chester tahun lalu. Seperti apakah penampakan rumah tersebut, dan berapa harga sewanya? Intip deh foto-foto berikut ini!

Rumah Chester Bennington Disewakan

Di sebelah ruang makan terdapat dapur yang terlihat vintage. Di sisi lainnya juga terdapat meja dan kursi untuk sarapan dengan view hijaunya rerumputan.


Hak Cipta: TMZ
5/9
Album Artis