Kenalan Yuk Sama Lee Jae Wook, Aktor Muda Berbakat yang Dikabarkan Berkencan dengan Karina aespa

Ditulis oleh: Yunita Yasmine Salsabilla

Lee Jae-wook, adalah seorang aktor muda Korea Selatan yang tengah dikabarkan berkencan dengan Karina aespa. Nama Lee Jae-wook sendiri melejit setelah ia memerankan second lead male di drama EXTRAORDINARY YOU.

Baru-baru ini Lee Jae-wook pun juga memainkan drama THE IMPOSSIBLE HEIR bersama Lee Jun Young dan Hong Suzu. Ingin tahu fakta lainnya tentang Lee Jae-wook? Simak lebih lanjut yuk!

Rabu, 28 Februari 2024 18:30
Lee Jae-wook

Lee Jae-wook menjadi lawan main Go Yoon Jung di ALCHEMY OF SOULS. Berkat kemistri yang luar biasa, mereka berdua kerap dijodohkan dengan para fans yang lantaran belum bisa move on dari peran apik mereka di dalam drama. 


Hak Cipta: instagram.com/jxxvvxxk
7/8