Inilah Deretan Couple K-Drama yang Memiliki Chemistry Terbaik! Ada Favorit Kamu?

Ditulis oleh Mutiara Riezky Maharani

Drama Korea tak hanya terkenal dengan ceritanya yang menarik, tapi juga karena pasangan-pasangan pemerannya yang memiliki chemistry luar biasa. Chemistry yang kuat antara dua aktor dapat membuat penonton terhanyut dalam cerita dan merasakan emosi yang mereka perankan.

Berikut ini adalah beberapa couple K-Drama yang terkenal dengan chemistry terbaik mereka.

Minggu, 14 Juli 2024 12:11
Couple Drama Korea

Drama Korea Twinkling Watermelon menghadirkan pasangan Ha Yi Chan (Choi Hyun Wook) dan Yoon Chung Ah (Shin Eun Soo) yang mencuri perhatian dengan chemistry mereka yang manis dan menghangatkan hati.


Hak Cipta: tvN
8/10