7 Rekomendasi Drama Korea Ahn Eun Jin, Terbaru Jadi Sosok Mistis di 'GENIE, MAKE A WISH'

Ahn Eun Jin kembali mencuri perhatian penggemar drama Korea lewat perannya dalam GENIE, MAKE A WISH (2025). Dalam drama ini, ia bertransformasi menjadi Lee Mi Ju, sahabat dekat karakter utama Ga Yeong, sekaligus versi muda dari karakter nenek yang diperankan Bae Suzy.

Namun, kesuksesan ini tentu tidak terjadi dalam semalam. Sejak debutnya, Ahn Eun Jin dikenal sebagai salah satu aktris paling konsisten yang selalu menampilkan karakter dengan emosi mendalam dan transformasi nyata. Ia bahkan mendapat berbagai pujian berkat kemampuan akting realistisnya di beberapa drama populer, berikut drama populernya.

Temukan berita lainnya terkait Ahn Eun Jin di Liputan6.com.

Rabu, 08 Oktober 2025 16:55
THE ONE AND ONLY

THE ONE AND ONLY (2021): Ahn Eun Jin menampilkan sisi gelap dan emosional dalamĀ THE ONE AND ONLY (2021) sebagai Pyo In Sook, wanita yang mengetahui dirinya mengidap penyakit mematikan. Drama dengan rating 7.8 di MyDramaList. Penampilan Ahn Eun Jin di sini disebut sebagai salah satu performa paling jujur dalam kariernya.


Hak Cipta: (credit:mydramalist)
3/7
Album Artis