Nggak Nyangka, 10 Lagu K-Pop Ini Juga Pernah Dituduh Plagiat Loh
Well, ternyata isu plagiat itu memang tak lepas dari industri tarik suara terutama K-Pop. Saat ini, alunan K-Pop sudah mulai dikenal luas tak hanya di Korea, tapi juag penjuru dunia. Namun, perihal sensitif satu ini sering kali menghiasi sederet karir para idol. Yuk, intip saja deh lagu siapa saja yang pernah dituding melakukan plagiat.
Kamis, 29 Oktober 2015 08:31
Jika kita sudah membahas soal lagu K-Pop yang dituding plagiat. Kini giliran lagu K-Pop yang diduga telah dijiplak oleh pihak-pihak ternama contohnya seperti Namie Amuro. Ia adalah seorang diva solo Jepang yang dikabarkan telah meniru track Heartbreaker menjadi Sit! Stay! Wait! Down!.
Hak Cipta: © soompi.com
KLBB 2026
-
Video Kapanlagi V1RST (LIVE PERFORMANCE) - KAPANLAGI BUKA BARENG FESTIVAL 2025
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement