Mengenang Kebersamaan Park Ji Sun dengan Idola K-Pop, Disayang Semua Fandom

Kabar mengejutkan datang dari dunia entertainment Korea Selatan. Gagwoman (istilah komedian di Korsel), MC, dan penyiar radio, Park Ji Sun, ditemukan meninggalkan dunia bersama ibunya di rumah pada hari Senin (2/11/2020). Meskipun bukan bintang drama atau idola K-Pop, ia dikenal banyak penggemar Hallyu karena sering jadi MC di acara-acara comeback artis. Yuk kita lihat kedekatannya dengan beberapa idola top K-Pop, termasuk momen saat ia menjadi MC.

Senin, 02 November 2020 15:56
park ji sun

Park Ji Sun memang salah satu MC yang dikenal banyak fans K-Pop dan sering sekali mendapat pujian. Ini fotonya bersama duo ganteng NCT, Jaehyun dan Johnny.


Hak Cipta: Istimewa
8/10