Sabtu, 09 November 2013 10:01
Semua musisi pasti ingin merasakan saat berada di puncak ketenaran atas apa yang telah mereka perjuangkan. Namun takdir menentukan lain kepada para frontman ini.
Kamis, 17 Oktober 2013 19:50
Para pengunjung museum Hall of Fame di London akan berkesempatan untuk melihat penampakan John Lennon dan Freddie Mercury. Mereka akan melakukan interakasi dengan pengunjung yang hadir.
Kamis, 10 Oktober 2013 12:51
Sacha Baron Cohen sempat digadang sebagai pemeran utama biopik Freddie Mercury.
Kamis, 26 September 2013 15:51
Tak lama berselang sejak dikabarkan akan membintangi biopik Freddie Mercury, Daniel Radcliffe memberikan sanggahannya.
Rabu, 25 September 2013 19:51
Bintang HARRY POTTER, Daniel Radcliffe lantas dilirik menggantikan Sacha Baron Cohen untuk peran Freddie Mercury.
Selasa, 24 September 2013 14:31
Bicara soal biopic musisi, akan jadi panjang, dan bahkan bisa melahirkan perdebatan akibat selera yang berbeda-beda. Simak yang berikut ini...
Selasa, 24 September 2013 08:51
Daniel Radcliffe dikabarkan menjadi Freddie Mercury dalam film sebuah film biopik
Jumat, 06 September 2013 19:43
Band legendaris Inggris, Queen ternyata tak hanya mempengaruhi Katy Perry secara musikalitas. Namun lirik lagu mereka juga mampu meningkatkan rasa percaya diri Katy.
Rabu, 04 September 2013 12:21
Tim produksi yang berada di belakang pembuatan biopik terbaru tentang vokalis Queen, Freddie Mercury berjanji bahwa proyek terbaru mereka bakal segera dibuat.
Selasa, 30 Juli 2013 14:41
Sebuah kolaborasi dari dua legenda, Michael Jackson dan Freddie Mercury sebentar lagi akan dirilis. Kolaborasi ini belum pernah diperdengarkan kepada umum sebelumnya.
Selasa, 23 Juli 2013 15:41
Pada September 2010 aktor Sacha Baron Cohen menandatangani kesepakatan untuk berperan sebagai Freddie Mercury. Kini?
Sabtu, 13 Juli 2013 07:41
Simak di sini kelanjutan dari beberapa cover album yang dikreasikan ulang dari mainan lego! Lucu dan unik!
Rabu, 10 Juli 2013 12:31
Patung gorila besar yang digambar menyerupai Freddie Mercury akhirnya dipindahkan dari kota Norwich, Inggris. Pasalnya patung tersebut dikomplain oleh Mercury Phoenik Trust yang mempertanyakan masalah hak cipta.
Kamis, 02 Mei 2013 17:01
Simak di sini betapa hebatnya dua orang seniman membuat replika musisi legenda menggunakan keping CD.
Selasa, 09 April 2013 10:11
Setelah sempat vakum di jagat musik dunia, kini FOB telah siap untuk kembali 'meneror' para pecintanya.
Senin, 01 April 2013 21:31
Dalam buku tersebut dijelaskan bahwa vokalis Queen, Freddie Mercury dan Putri Diana ternyata memiliki hubungan khusus di masa lalu.
Senin, 25 Maret 2013 21:01
Meski terkesan jauh dari profesinya sebagai aktor, les vokal tersebut ternyata digunakan untuk memoles persiapannya dalam memerankan Freddie Mercury.
Sabtu, 16 Maret 2013 15:21
Banyak rumor bermunculan namun belum ada kepastian dari pihak studio Hollywood akan siapa-siapa yang nanti tergabung dalam proyek.
Rabu, 27 Februari 2013 16:21
Seorang fans mengaku bahwa dia menemukan kuburan yang menjadi tempat peristirahatan terakhir Freddie Mercury. Dia mengatakan bahwa pemakaman di london Barat adalah tempatnya.
Rabu, 27 Februari 2013 09:01
Ini terkuak setelah ditemukan sebuah makan dengan nisan bertuliskan nama lahir Freddie, Farrokh Bulsara di pemakaman Kensal Rise, London Barat.
Selasa, 15 Januari 2013 11:15
Niall Horan memang belum lahir di masa kejayaan Queen. Namun hal itu tidak membuatnya tidak mengenali lagu Queen.
Jumat, 04 Januari 2013 15:21
Kolaborasi Queen dengan Adam Lambert terpilih sebagai Best Live Act of the Year! Adam Lambert dinilai mampu menggantikan sosok Freddie Mercury.
Sabtu, 20 Oktober 2012 19:21
Masih ingat dengan tokoh film Borat? Yup adalah Sacha Baron Cohen, aktor yang memerankan sosok yang menjengkelkan itu. Kali ini Sacha didaulat untuk memerankan ikon rock legendaris, Freddie Mercury.
Sabtu, 20 Oktober 2012 17:21
Setelah sekian lama, akhirnya sebuah harta karun dari dua pesohor pun terbongkar. Sebuah single duet dari 2 penyanyi legendaris, Michael Jackson dan Freddie Mercury dimunculkan di dokumenter tentang kehidupan terakhir pentolan Queen tersebut.
Sabtu, 13 Oktober 2012 14:51
Proyek biopik Freddie Mercury yang sudah lama tertunda kini segera disegarkan kembali.