Foto profil Gigi


Soundrenaline 2013 Siap Digelar

Jumat, 28 Juni 2013 23:31
Berlokasi di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Soundrenalin 2013 siap mengebrak!

Gigi Beri Edukasi, Rif Masih Menggigit

Minggu, 23 Juni 2013 19:51
Band-band veteran seperti Gigi dan Rif masih memukau di java Rockin' Land 2013.

Java Rockin Land 2013 Semakin Ramai di Hari Kedua

Minggu, 23 Juni 2013 18:29
Jika Suicidal Tendencies dan Collective Soul sangat berhasil memberi nyawa rock di hari pertama di Sabtu (22/6), bagaimana dengan hari ini?

Band Indonesia Yang Wajib Kamu Tonton di Java Rockin Land 2013

Jumat, 21 Juni 2013 13:51
Gelaran Java Rockin Land 2013 sudah di depan mata. Line up band yang tampil sudah diumumkan secara lengkap dan merata. Semua genre hingar bingar ada di sini dan siap memanjakan telinga anda selama 2 hari 22-23 Juni di Carnival Beach, Ancol, Jakarta

Jelang Ramadan, Gigi Persiapkan Dua Single Sekaligus

Senin, 10 Juni 2013 11:41
Buat yang rindu dengan Armand, Dewa Budjana, dan kawan-kawan? Mereka punya kabar baik untuk kamu!

Banyak Kekurangan, Nidji Enggan Garap Album Religi

Sabtu, 08 Juni 2013 08:51
Nidji enggan lagu Cahaya Ramadhan, yang diciptakan khusus menjelang bulan puasa, disebut lagu religi.

Ini Reaksi Personil Kotak Saat Dibuatkan Video Klip di Amerika

Kamis, 06 Juni 2013 21:01
Menjadi pemenang sebagai penampil terbaik dalam Soundrenaline 2012 dengan tema Rhythm Revival, Kotak mendapat hadiah membuat video klip di Amerika. Mereka tak menyangka awalnya, bisa menyingkirkan Gigi, Jamrud, Rif, Ungu, NOAH.

Dewa Budjana: Go International, Buat Apa Kalau Bawain Lagu Barat?

Jumat, 24 Mei 2013 20:41
Menurut Dewa Budjana, go internasional adalah kesempatan memperkenalkan musik nusantara.

2014, Dewa Budjana Buka Museum Gitar

Jumat, 24 Mei 2013 20:31
Hanya bermain gitar ternyata tidak memuaskan jiwa kesenian I Dewa Gede Budjana atau Dewa Budjana. Dari sana, lahirlah keinginannya mendirikan sebuah museum gitar di tanah kelahirannya, Ubud, Bali.

Dewa Budjana Rilis Album Terapi Jiwa 'JOGET KAHYANGAN'

Jumat, 24 Mei 2013 15:51
Sebagai seorang musisi, gitaris band Gigi, Dewa Budjana tidak pernah mau berhenti berkarya. Kini dia menciptakan album baru.

Dibanding Luar Negeri, Gigi Pilih Konser di Pelosok Tanah Air

Sabtu, 23 Maret 2013 08:31
Bagi mereka lebih menarik untuk menggelar konser-konser di setiap pelosok-pelosok negeri dari pada melakukannya di luar negeri.

Konser Ultah, Gigi Siapkan 20 Lebih Lagu

Jumat, 22 Maret 2013 20:01
Beberapa waktu lalu, sebuah media menulis bila Gigi akan membawakan 250 lagu saat menggelar konser tanggal 31 Maret 2013 nanti di Trans Studio, Bandung, Jawa Barat. Namun hal tersebut dibantah oleh para personel band veteran itu.

Dewa Budjana Ingin Rayakan Ultah Gigi Sampai Mati

Jumat, 22 Maret 2013 19:21
Grup band Gigi yang pada hari ini merayakan kembali ulang tahunnya yang ke 19. Dewa Budjana, salah satu pendiri band, yang terbentuk pada 22 Maret 1994 itu bersyukur dalam ultahnya yang ke 19 bandnya tetap terus bernafas.

Ultah, Gigi Bakal Gelar Konser di Bandung

Jumat, 22 Maret 2013 17:51
Hari ini grup band Gigi merayakan ulang tahunnya yang ke-19. Untuk merayakannya, band yang digawangi oleh Armand Maulana, Dewa Budjana, Thomas dan Hendi itu berencana menggelar sebuah konser sederhana pada 31 Maret 2013 di Trans Studio, Bandung, Jawa Barat.

Konser Gigi, Armand Maulana Pernah Pinjam Kostum Tata Dado

Selasa, 19 Maret 2013 20:31
Sebelum menggelar konsernya di Jogja 11 Januari 2008 silam, vokalis band Gigi, Armand Maulana mengaku sempat meminjam kostum dari Tata Dado. Walau sudah lama, namun hal tersebut merupakan pertemuan terakhirnya dengan almarhum.

Bens Leo: NOAH Hanya Bisa Disamakan Agnes Monica

Kamis, 21 Februari 2013 19:11
Band yang dulu memiliki nama Peterpan kini telah berganti menjadi NOAH. Prestasi NOAH kian melesat dengan tingginya angka penjualan album baru mereka. 

Nidji: Armand, Dewa Budjana dan Ari Lasso Stuck di Situ Aja

Selasa, 05 Februari 2013 14:51
Nidji menilik Armand dan juga personil GIGI lainya semisal Dewa Budjana. Menurut Giring, kedua musisi itu seperti stuck dan tak bertambah tua

Bikin Album, Ajun Prawira Bakal Sowan ke Dewa Budjana

Sabtu, 05 Januari 2013 13:21
Ajun Perwira saat ini sedang sibuk menggarap album baru bersama bandnya, The Junas Monkey. Rencananya nama Dewa Budjana akan ikut digaet.

Charity Untuk Pepeng dan Eddy Radjab Terkumpul Rp 33 Juta

Sabtu, 22 Desember 2012 06:41
Presenter dan komedian Pepeng Ferrasta dan musisi Eddy Radjab kembali masuk rumah sakit karena kondisi kesehatan yang menurun. 

Pepeng Kembali Masuk Rumah Sakit

Sabtu, 22 Desember 2012 04:41
Presenter dan komedian Pepeng Ferrasta kembali masuk Rumah Sakit, Senin (17/12) sore.

Aria Baron: Kenapa Gue Keluar Dari Gigi Ya?

Kamis, 20 Desember 2012 12:10
Meski sudah tidak lagi menjadi personil Gigi, Aria Baron menilai mantan bandnya itu termasuk band yang konsisten dengan genre yang diusungnya.

2013, Aria Baron Optimis Rock Kembali Berjaya

Kamis, 20 Desember 2012 11:12
Gempuran musik Melayu, menjamurnya boyband dan girlband dengan K-Pop-nya, membuat musik rock seperti menghilang.

Kesna Bermimpi Sepanggung Dengan GIGI dan Slank

Selasa, 18 Desember 2012 14:38
Kesna, punya mimpi yang mau mereka raih. Band yang digawangi Kepe, Eza , dan Senna ingin sepanggung dengan dua band legandaris, GIGI dan Slank.

Kontroversi Karir Rhoma Irama

Senin, 26 November 2012 13:41
Perjalanan hidup Rhoma Irama tidak pernah lepas dari kontroversi. Periode awal kemunculannya bersama Soneta Grup pun sudah disambut perdebatan dan kontroversi oleh dunia musik Tanah Air.

Diproduseri Thomas Ramadhan, Boys of Rock Bantah Aji Mumpung

Sabtu, 24 November 2012 15:21
Merilis album perdana dengan dibayang-bayangi nama besar Thomas Ramdhan, tidak membuat band Boys Of Rock (BOR) merasa takut untuk bersaing. Walaupun banyak yang mengatakan hal tersebut sebagai ajang 'aji mumpung' karena drummernya, Bounty merupakan anak dari pemetik bass di Gigi.