Foto profil Gugun Blues Shelter


Jakcloth 2013: Musik, Fashion Dan Layar Tancap!

Selasa, 26 November 2013 19:35
Jakcloth yang digadang-gadang sebagai The Biggest Youth Festival kini hadir kembali, yang menarik dari tahun ini, bakal ada layar tancap!

Diguyur Hujan, Gugun Blues Shelter Tetap Goyang Panggung

Senin, 18 November 2013 10:50
Sabtu (17/11) malam Jakarta diguyur hujan, tapi hal itu tidak menghalangi pertunjukan ajang berskala internasional Djarum Super Jakarta Blues Festival 2013 yang digelar di Istora Senayan Jakarta.

Panitia JBF: Slank Band Paling Blues di Indonesia

Kamis, 14 November 2013 12:35
Slank diakui sebagai band paling blues di Indonesia, berikut berita selengkapnya.

Menangkan Tiket Jakarta International Blues Festival 2013 di Sini!

Senin, 11 November 2013 12:45
Buat kamu penikmat musik blues, ada kabar menarik! Jakarta International Blues Festival bakal kembali digelar untuk yang ke-6 kalinya di Istora Senayan pada 16 November 2013. JBF 2013 kali ini mengusung tema "Blues and Fruits" dan akan menghadirkan genre-genre Rock, Pop, Jazz, serta Metal yang bisa kamu nikmati mulai pukul 8 pagi sampai selesai.

Gitaris Guns N Roses Hadir di Jakarta International Blues Festival 2013

Rabu, 30 Oktober 2013 11:50
Tamu istimewa dan daftar panjang pengisi panggung yang sangat menarik di Jakarta International Blues Festival 2013.

Gugun Blues Shelter: Musik Blues Mulai Dinikmati Kaum Muda

Jumat, 25 Oktober 2013 13:50
Berbeda dari tahun sebelumnya, menurut Gugun, pentolan Gugun Blues Shelter saat ini banyak anak muda yang mulai menyukai musik blues. Hal itu terlihat dari seringnya sekolah-sekolah yang mengundang bandnya untuk tampil di acara Pentas Seni (Pensi).

Jakarta Blues Festival Tak Hanya Diramaikan Musisi Blues

Kamis, 24 Oktober 2013 21:35
Tak sedikit musisi blues dalam negeri yang akan tampil di festival tersebut. Mereka antara lain Slank, Gugun Blues Shelter, dll.

Album Baru, Gugun Blues Shelter Tetap Bawa Ciri Khas

Rabu, 02 Oktober 2013 10:35
Gugun Blues Shelter mengaku akan tetap membawa ciri khasnya sendiri di album ke-7 mereka, SOUL SHAKER.

'SOUL SHAKER', Album Ke-7 Gugun Blues Shelter

Selasa, 01 Oktober 2013 20:50
Gugun Blues Shelter kembali meramaikan blantika musik tanah air dengan meluncurkan album ketujuh bertajuk SOUL SHAKER. Dalam album tersebut, ke semua lagu mereka menggunakan bahasa Inggris.

Jono GBS Milih Mudik ke Kampung Mertua

Selasa, 06 Agustus 2013 15:26
Bassis Gugun Blues Shelter (GBS), Jonathan Amstrong atau yang lebih dikenal dengan nama Jono ikut tradisi mudik jelang Lebaran. Tapi dia tidak pulang ke kampung halamannya di London, melainkan ke kampung halaman istrinya, Fauziah di Aceh.

Ngisi Acara Sahur, Jono GBS Adaptasi Badan

Kamis, 04 Juli 2013 10:41
Jono, bassis dari band Gugun Blues Shelter banyak belajar dari kegiatannya mengisi acara sahur dan berbuka saat bulan Ramadan.

Jono GBS Ingin Ubah Pola Hidup Saat Ramadan

Kamis, 04 Juli 2013 06:51
Menjadi seorang mualaf, Jono bassis band Gugun Blues Shelter menyesuaikan diri dengan waktu berpuasa.

Jono Gugun Blues Shelter Ingin Lebih Dalami Islam

Rabu, 03 Juli 2013 09:51
Menjadi mualaf sejak beberapa tahun silam, pembetot bass grup band Gugun Blues Shelter menginginkan untuk lebih dalam mengenal Islam.

Padat Kolaborasi, Konser Spesial Nidji Sukses!

Jumat, 21 Juni 2013 11:31
Nidji tampil memukau dalam sebuah konser bertajuk Konser K-20 Spesial Nidji di Balai Sarbini, Semanggi, Jakarta, Kamis (20/6).

Oppie Andaresta Makin Cinta Pada Alam

Kamis, 20 Juni 2013 12:11
Berawal dari tuntutan pekerjaan untuk menciptakan lagu anak-anak, musisi Oppie Andaresta merasa makin cinta pada alam. Dia pun punya kesempatan mensosialisasikan kecintaan pada alam melalui lagu-lagu anak ciptaannya.

Sugar Ray Tampil di Java Rocking Land 2013

Senin, 20 Mei 2013 11:51
Apakah kamu siap meneriakkan Every Morning bersama Sugar Ray di Java Rocking Land 2013?

Aerosmith Urung Konser, Gugun Blues Shelter Paling Rugi

Senin, 06 Mei 2013 19:41
Sebagai pengamat musik, Bens Leo berharap pembatalan ini tidak terjadi lagi.

Jika Menang, Sandhy Sondoro Sepanggung Dengan Kasabian di London

Rabu, 24 April 2013 14:01
Ketika disinggung tentang kemungkinan menang, Sandhy Sondoro mengaku akan sangat senang. Bakal sepanggung dengan Kasabian dan Bruce Springsteen membuat motivasi Sandhy berlipat.

Ayo Dukung Sandhy Sondoro Tampil di London, Caranya di Sini!

Rabu, 24 April 2013 10:11
Festival Hard Rock Calling kembali digelar tahun ini. Setelah berhasil mengirimkan Gugun Blues Shelter (2011) dan FOS (2012), kini Indonesia siap mengirimkan wakilnya kembali. Dia adalah Sandhy Sondoro. Namun Sandhy masih harus melalui fase global vote sebelum benar-benar bisa tampil di London.

GRATIS, Tiket Konser Aerosmith di KapanLagi.com®!

Sabtu, 13 April 2013 12:05
Bulan Mei bakal jadi bulan impian pecinta band super keren Aerosmith, yang bakal tampil pada 11 Mei 2013 di Jiexpo. Kamu bisa dapat tiket gratisnya di KapanLagi.com® mulai dari sekarang!

Ssst! Band Lokal Ini Punya Prestasi di Luar Negeri

Jumat, 12 April 2013 19:00
Entah bagaimana caranya selalu akan mereka upayakan. Dan hasilnya beberapa band Indonesia pernah mencicipi atmosfer musik di luar negeri. Yang kali ini adalah mereka yang benar-benar menorehkan tinta emas yang tak bisa dilupakan. 

Gugun Blues Shelter Jadi Band Pembuka Pilihan Aerosmith

Selasa, 09 April 2013 20:41
Dalam artian, iya, Steven Tyler dan kawan-kawan sendiri yang memilih Gugun Blues Shelter sebagai band pembuka konser di Jakarta, Mei mendatang.

Album Anyar, Oppie Andaresta Libatkan Musisi Papan Atas

Senin, 04 Februari 2013 10:01
Album LAGU UNTUK BUMI milik Oppie Andaresta melibatkan beberapa musisi kenamaan seperti Dewa Budjana, Gugun Blues Shelter, Iwa K, Indra Lesmana.

Gugun Blues Shelter Buka Jalan Bagi Suave dan Asia

Kamis, 06 Desember 2012 15:10
Sebagai band yang berasal dari Asia, pencapaian GBS dirasa istimewa. Apalagi, diskriminasi terhadap orang Asia di negara-negara Barat masih ada.

Jazz Traffic Festival 2012, Sempurna Untuk Kedua Kalinya

Senin, 26 November 2012 12:05
Djarum Super Mild Jazz Traffic Festival 2012 kembali digelar. Kali ini bertempat di Convention Hall Grand City Surabaya, ajang musik jazz ini memasuki tahun keduanya.