Kamis, 27 Desember 2012 12:01
Meski hanya berdurasi 2 menit sampai paling panjang 5 menit, trailer membuat blantika perfilman menjadi hidup.
Kamis, 27 Desember 2012 09:21
Ia tegas mengatakan bahwa keterlibatannya dengan kisah STAR WARS murni sebatas fans.
Jumat, 07 Desember 2012 17:31
Trailer perdana sekuel STAR TREK, INTO DARKNESS telah dirilis secara online. Dalam teaser film garapan J.J. Abrams tersebut penonton bisa melihat dengan jelas sosok antagonis dalam filmnya nanti.
Kamis, 06 Desember 2012 14:51
Sudah sejak lama para Trekkies berkompetisi untuk menjadi yang terbaik melawan para penggemar STAR WARS. Dengan ramainya pemberitaan sekuel terbaru STAR WARS, para Trekkies butuh penanding baru.
Kamis, 18 Oktober 2012 21:41
Studio besar Hollywood selalu berlomba memberikan sesuatu yang unik kepada penonton dalam promosi-promosi mereka.
Senin, 09 April 2012 23:05
Menjadi film paling sukses baik secara finansial dan kualitas, rupanya produser TITANIC selalu ingin memperbaharui kisahnya dan mengeruk keuntungan dari penggemar.
Rabu, 29 Februari 2012 22:35
Trekkies di seluruh dunia pasti senang dengan beredarnya dua foto adegan film STAR TREK 2 yang beredar di internet beberapa waktu lalu. Namun tidak bagi sang sutradara, JJ Abrams.