Dikritik Karena Sering Menangis, Hani EXID Minta Maaf
Hani EXID © Koreaboo
Kapanlagi.com - Hani dari EXID mendapatkan kritik dari netizen karena 'hobinya' menangis. Yap, pentolan EXID ini memang sering banget menangis di beberapa acara.Yang terbaru, dirinya menangis ketika sedang makan di acara Baek Jong Won's Three Great Emperors. Banyak penonton yang menyebutnya dramatis dan agak lebay.Maka dari itu, ketika EXID muncul dalam siaran radio SBS PowerFM Choi Hwa Jung's Power Time beberapa waktu lalu, Hani pun minta maaf. Dirinya minta maaf karena membuat beberapa penonton tidak nyaman.
EXID © Soompi(Di luar nurul, Inara Rusli dilaporkan atas dugaan perselingkuhan dan Perzinaan!)
(soo/frs)
Editor:
Sanjaya Ferryanto
Advertisement
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
-
Teen - Fashion Hangout Pilihan Jam Tangan Stylish untuk Anak Skena yang Mau Tampil Lebih Standout
More Stories
Advertisement
Advertisement
