Faye Wong dan Li Yapeng akan Menikah?
Kapanlagi.com - Setelah serangkaian hubungan yang patah hati, Faye Wong akhirnya mungkin akan segera menuju ke altar. Kisah cinta Faye Wong selama ini selalu jadi bahan gosip. Mulai perceraiannya dengan penyanyi Dou Wei hingga hubungan cintanya dengan toy boy Nicholas Tse, kehidupan pribadi Faye selalu menjadi topik hangat.
Sementara cinta dan segala patah hati Faye selalu menjadi bahan gosip hangat di seluruh media, pertanyaan yang tertinggal adalah dari semua pria ini adakah yang benar-benar mencintainya.
Dou Wei memasuki hidupnya, dan sesudah itu menceraikan Faye karena kemasyurannya membubung tinggi.
Disisi lain, Nicholas memasuki kehdupan Faye dan kemasyurannya untuk untuk membantu karernya digemerlap dunia showbiz.
Advertisement
Nampaknya bahwa Faye tidak beruntung dalam percintaan: selain dia terlalu sukses atau dia digunakan untuk kesuksesanya.
Baru-baru ini Faye menjalin hubungan dengan aktor Li Yapeng. Ketika gosip beredar bahwa mereka mejalin cinta, terdengar rumor tak sedap bahwa Li mengejar uang dan kemasyuran Faye.
Sementara Faye sering mengumpulkan simpati dari hubungan umumnya, Li sering ditemui sebagai pembuat patah hati. Sebelum Li muncul di panggung dunia, pacarnya adalah seorang karyawan kantor biasa dan tak tahu apapun tentang dunia entertaimen.
Saat Li jatuh bangun untuk mendapatkan keberhasilan, dia memberikan bantuan secara finansial dan emosional.
Lalu masuk model/aktris Qu Ying. Sebuah kesempatan dengan wanita cantik yang beken yang tertarik padanya dan Li membuang gadisnya yang biasa?
Selanjutnya aktris Zhou Xun menunjukan ketertarikanya, Li tak tanggung mengambil kesempatan itu dan membiarkan Qu tenggelam dalam patah hati sendirian.
Zhou memang cukup dikenal karena sikap jahatnya pada wanita lain, tetapi hubungan Li tidak selasai asampai disitu.
Masuk Faye Wong, wanita lainya Li. Nampaknya bahwa kemasyuran Li naik bersamaan dengan kekuata pacar-pacar bintangnya, membuat serangkaian apakah ini adalah kebetulan atau rangkaian langkah karir yang pintar.
Setelah kisah cinta Faye dan Li terbuka, berbagia gosip mengganggu yang bercerita hubungan mereka secara detail intim, seperti Li mengirimkan 20 pesan SMS kepada Faye setiap hari, dan di berirakan untuk umum.
Li mungkin pada akhirnya menjadi pria yang melengkapi kepribadian Faye yang termasyur tanpa menghancurkan mereka dengan perpisahan.
Pada November awal, muncul foto pasangan ini membeli mebel baru bersama, bersama.
Waktu ditanya apakah mereka bertunangan, Faye dengan sembarangan menjawab dengan gayanya yang tenang, "Percaya pada apa yang anda inginkan."
Kembali rumor menyebar, saat Li ditemui di Hong Kong tengah membeli cincin. Apakah akan ada lonceng pernikahan?
(Di luar nurul, Inara Rusli dilaporkan atas dugaan perselingkuhan dan Perzinaan!)
(xin/erl)
Erlin
Advertisement
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
-
Teen - Fashion Hangout Pilihan Jam Tangan Stylish untuk Anak Skena yang Mau Tampil Lebih Standout
