Foto profil Mario Lawalata


Mario Lawalata Kembali ke Layar Kaca

Jumat, 26 Maret 2004 14:09
Cukup lama tak terdengar kabarnya, Mario Lawalata kini menyatakan siap kembali ke pentas sinetron Indonesia. Seperti dikatahui, kurang lebih dua tahun belakangan ia sibuk menyelesaikan kuliahnya di Australia.