Jumat, 15 Maret 2019 23:58
Indonesian Move Actors Awards (IMAA 2019) merupakan ajang bergensi bagi dunia perfilman Indonesia. Ada bermacam nominasi penghargaan untuk setiap kategorinya. Di tayangkan kemarin tanggal 14 Maret 2019, berikut daftar lengkap pemenang IMAA 2019.
Kamis, 21 Februari 2019 16:10
Ringgo Agus Rahman memang miliki ketertarikan dalam dunia fotografi. Maka tak heran jika hasil jepretannya bagus-bagus. Apalagi jika modelnya sosok ganteng seperti Darius Sinathrya. Seperti apa hasil jepretannya itu? Yuk lihat di sini.
Minggu, 17 Februari 2019 07:19
Sineas-sineas Indonesia pun juga dikenal jago bikin film-film komedi yang selalu memancing tawa penonton.
Selasa, 15 Januari 2019 14:52
Dalam sepuluh hari, film KELUARGA CEMARA besutan Yandy Laurens berhasil mengoleksi satu juta penonton lebih.
Selasa, 15 Januari 2019 08:00
Anggia Kharisma selaku produser lantas mengungkap fakta unik dibalik angka satu juta penonton yang didapat. Kira-kira apa ya?
Kamis, 10 Januari 2019 11:31
Keren, film KELUARGA CEMARA masuk 11 kategori ajang pengharagaan Piala Maya lho. Apa saja sih kategorinya?
Kamis, 10 Januari 2019 11:15
KOKI KOKI CILIK akan dibuatkan sebuah sekuel. Namun yang menarik ada beberapa pemain baru di film tersebut, seperti Kimberly Ryder dan Christian Sugiono. Bagaimana ya pendapat mereka tentang film ini?
Sabtu, 05 Januari 2019 16:35
Bjorka injak Sabai Morscheck. Penasaran ada apa dengan mereka?
Jumat, 04 Januari 2019 21:00
Ringgo Agus dan keluarganya bisa dibilang cukup aktif di platform Youtube. Kira-kira apa ya alasannya bikin vlog?
Jumat, 04 Januari 2019 19:00
Ringgo Agus Rahman mengaku tak sampai hati saat melakukan adegan marah-marah ke Nirina Zubir, Widuri dan Zara JKT 48. Kira-kira kenapa ya?
Jumat, 04 Januari 2019 16:31
Ringgo Agus Rahman sukses memerankan karakter Abah dalam film KELUARGA CEMARA.
Jumat, 04 Januari 2019 12:09
Main 'KELUARGA CEMARA', Ringgo Agus merasa beban. Kenapa ya?
Jumat, 04 Januari 2019 11:41
Ringgo Agus Rahman mengaku jika ia sudah menemukan pencapaian seumur hidup sebagai aktor karena mendapat peran Abah dalam KELUARGA CEMARA.
Kamis, 03 Januari 2019 15:30
Melati JKT48 tak mempu membendung airmatanya saat ditanya soal momen pertengkaran dengan orangtuanya.
Kamis, 03 Januari 2019 09:12
Fokus cerita ini masih soal Abah (Ringgo Agus Rahman), Emak (Nirina Zubir) serta kedua anak mereka, Euis (Zara JKT 48) dan Ara (Widuri Putri Sasono). Intip langsung sinopsisnya di sini!
Sabtu, 22 Desember 2018 22:00
Masih muda belia, tapi Zara JKT48 sudah mampu menunjukkan profesionalisme yang layak diapresiasi. Benar-benar idola sejati nih!
Jumat, 21 Desember 2018 16:12
Widi ungkap salut dan bangga atas akting Widuri Sasono di film KELUARGA CEMARA.
Kamis, 20 Desember 2018 22:31
Sinetron KELUARGA CEMARA sukses membawa emosi penonton teraduk-aduk ketika kita menontonnya pada tahun 90-an dulu.
Kamis, 20 Desember 2018 22:01
Ringgo Agus Rahman berbagi pengalamannya saat menjadi Abah dalam film KELUARGA CEMARA.
Kamis, 20 Desember 2018 21:02
Sebagai seorang aktor, Ringgo merasakan pengalaman yang berbeda ketika bermain di film ini. Ada perasaan yang belum pernah dia rasakan sebelumnya. Simak penuturan Ringgo di sini!
Rabu, 14 November 2018 11:45
Ringgo Agus Rahman menceritakan hadiah spesial yang didapatnya dari sang ayah tercinta.
Selasa, 13 November 2018 13:05
Nama adalah doa, ungkapan orang bijak yang seringkali kita dengar. Seperti halnya nama-nama anak artis yang unik dan memiliki makna yang indah. Siapa saja sih seleb Indonesia yang anak laki-lakinya punya nama unik?
Selasa, 16 Oktober 2018 14:00
Meski sering menunjukkan sisi harmonis dan romantis di media sosial, Ringgo mengaku kalau kehidupan rumah tangganya tak lepas dari pertikaian. Untungnya, baik Ringgo maupun Sabai sama-sama bijak untuk tak mengumbar hal tersebut di akun Instagram.
Jumat, 07 September 2018 14:35
Ringgo & Sabai kaget, Bjorka bikin turis kecil kesengsem. Apa yang Bjorka lakukan?
Jumat, 07 September 2018 13:16
Ternyata begini fakta dibalik foto mesra Ringgo & Sabai!