Foto profil Ringo Starr


Ulang Tahun ke-50, The Beatles Bakal Reuni?

Jumat, 10 Januari 2014 07:50
Dua personel yang tersisa, Paul McCartney dan Ringo Starr diharapkan bisa tampil bareng di ulang tahun The Beatles yang ke-50 mendatang. 

Ringo Starr Bernyanyi Bersama Powerpuff Girls

Rabu, 08 Januari 2014 14:21
Mantan drummer The Beatles, Ringo Starr muncul di klip baru untuk tokoh kartun Powerpuff Girls. Ringo muncul dalam bentuk animasi dan bernyanyi bersama jagoan cewek tersebut.

Paul McCartney: Faktanya, The Rolling Stones Tiru The Beatles!

Sabtu, 12 Oktober 2013 11:21
Salah satu dari dua personel The Beatles tersisa, Paul McCartney menganggap The Rolling Stones telah meniru langkah mereka di tahun 60-an

5 Misteri Cover Album 'ABBEY ROAD' The Beatles, Tanda Kematian?

Selasa, 01 Oktober 2013 13:01
Ternyata, selain menjadi salah satu album terbaik The Beatles, sampul album ABBEY ROAD ternyata menyisakan sebuah cerita unik.

10 Foto Langka The Beatles, Simak di Sini!

Selasa, 28 Mei 2013 11:01
Begitu pula ketika beberapa foto yang belum pernah dipublish beredar. Fans The Beatles pun heboh menikmati gambar-gambar tersebut. Seperti apa fotonya? Simak halaman berikut ini.

Paul McCartney: Bukan Yoko Ono Penyebab Bubarnya The Beatles!

Jumat, 17 Mei 2013 12:41
Selama ini fans kerap kali menganggap Yoko Ono sebagai sosok penyebab utama bubarnya The Beatles. Namun salah satu personel The Beatles tersisa, Paul McCartney ternyata menyangkalnya.

5 Lagu Terbaik George Harrison Untuk The Beatles

Senin, 25 Februari 2013 18:11
George Harrison pun menulis karya-karya luar biasa untuk The Beatles. Waktunya kamu tahu!

Koleksi Foto Berwarna The Beatles Dilelang Mulai Rp 231 Jutaan

Senin, 07 Januari 2013 19:01
Koleksi foto berwarna yang diambil ketika band legendaris The Beatles melakukan tur Amerika Serikat pertama siap untuk dilelang di Inggris pada Maret 2013 mendatang.

Ringo Starr: The Beatles Band Tersukses!

Selasa, 10 Juli 2012 13:29
Drummer The Beatles ini bangga bahwa ia dan kawan-kawannya telah memberikan warisan besar terhadap musik dunia.

Permintaan Ultah Ringo Starr

Selasa, 10 Juli 2012 03:23
Ringo Starr memperingati ulang tahunnya yang ke 72 tahun pada 7 Juli kemarin. Di ulang tahunnya ini Ringo tak ingin dirayakan dengan sesuatu yang spesial.

Anak Ringo Starr Tolak Gabung Generasi Kedua The Beatles

Jumat, 29 Juni 2012 04:24
Awal April lalu sempat tersiar kabar bahwa anak-anak personel The Beatles ingin melanjutkan kejayaan sang ayah.

Foto-Foto The Beatles Koleksi Ringo Starr Hilang

Selasa, 15 Mei 2012 10:26
Ringo Starr mengaku bahwa ia telah kehilangan sebuah 'harta karun' berupa koleksi foto awal karir The Beatles.

Ringo Starr Tulis Soundtrack Untuk Film Musikal

Kamis, 03 Mei 2012 03:23
Mantan drummer The Beatles, Ringo Starr tengah terlibat sebuah project baru dalam sebuah film. Dalam project ini Ringo mendapatkan bagian untuk menulis soundtrack dalam sebuah film musikal Hollywood.

Foto Bugil John Lennon - Yoko Ono Dilelang Rp10 Juta!

Rabu, 11 April 2012 11:33
Sebuah penemuan langka berupa foto bugil John Lennon dan Yoko Ono ditemukan tanpa sengaja. Kini foto-foto tersebut dijual dengan harga tinggi!

Ringo Starr Akui Demam Panggung

Rabu, 11 April 2012 00:42
Demam panggung sering dialami oleh setiap musisi baik yang terkenal maupun tidak terkenal. Bahkan musisi yang telah lama malang melintang dari panggung ke panggung masih sering merasakan mual-mual atau gugup menjelang pentas.

Generasi Kedua The Beatles Akan Terbentuk?

Rabu, 04 April 2012 15:30
Pernah membayangkan adanya The Beatles generasi kedua? Anak-anak personel The Beatles bergabung dalam satu band? Mungkin saja lho!

27 Lagu Legendaris The Beatles Tersedia di iTunes

Kamis, 23 Februari 2012 17:18
Popularitas The Beatles memang tidak akan pernah mati. Begitu pula dengan karya-karya yang pernah dibuat oleh John Lennon dan kawan-kawan. 27 lagu legendaris The beatles disediakan khusus oleh iTunes untuk fans band asal Liverpool, Inggris itu.

Paul McCartney: The Beatles? Bloody Hell!

Selasa, 07 Februari 2012 14:13
Salah satu pentolan The Beatles, Paul McCartney, justru masih sulit untuk percaya bahwa dia adalah bagian dari The Beatles. Namun Paul justru senang memiliki pemikiran seperti itu.

Ringo Starr: The Beatles Sudah Mati!

Jumat, 03 Februari 2012 19:22
Penggemar The Beatles sepertinya bakal mendengar kabar buruk. Pasalnya, harapan Paul McCartney untuk mengadakan reuni dengan fans dan anggota yang tersisa ternyata ditolak mentah-mentah oleh satu-satunya personil lain yang tersisa, Ringo Starr.

Ringo Starr Bantah Ada Rivalitas Dengan Paul McCartney

Kamis, 02 Februari 2012 11:29
Mantan personel The Beatles, Ringo Starr, menegaskan bahwa tidak ada rivalitas antara dirinya dengan mantan personel The Beatles lainnya, Paul McCartney. Isu Rivalitas tersebut memang sering muncul ke permukaan mengingat mereka sama-sama merilis album solo baru dalam waktu yang hampir bersamaan.

Ringo Starr: Aku Juga Suka Download Lagu

Rabu, 01 Februari 2012 22:11
Salah satu personel The Beatles yang tersisa, Ringo Starr, mengungkapkan bahwa ia sangat gemar membeli musik secara digital. Ringo lantas berpendapat bahwa adalah suatu hal yang wajar apabila penikmat musik hanya membeli lagu tertentu dari sebuah album.

Ringo Starr Rilis Album Baru

Senin, 30 Januari 2012 15:42
Hari ini 30 Januari 2012, mantan drummer The Beatles, Ringo Starr telah merilis album solonya. Album yang bertajuk RINGO 2012 ini telah meluncur sesuai dengan jadwal yang sebelumnya sempat diumumkan beberapa minggu yang lalu.

Ringo Starr Luncurkan Pistol Laras Buntu!

Jumat, 09 Desember 2011 16:21
21 tahun kematian John Lennon ternyata masih menyisakan kesedihan tersendiri untuk orang-orang yang dia tinggalkan, termasuk para fans dan rekan-rekan seperjuangannya di The Beatles. Di antara yang berduka tersebut, mantan personil The Beatles, Ringo Starr membuat acara yang cukup unik.

Paul McCartney Resmi Menikah Ketiga Kalinya

Senin, 10 Oktober 2011 10:10
Para penggemar The Beatles sepertinya harus memberikan dua ucapan selamat pada Minggu (9/10) kemarin. Pasalnya, tepat hari itu, John Lennon berulang tahun dan rekannya Paul McCartney resmi menikah untuk ketiga kalinya!

Koleksi Foto The Beatles Dalam Celana Renang Dilelang

Senin, 19 September 2011 14:34
Melihat The Beatles beraksi di atas panggung mungkin sudah biasa. Tapi melihat mereka dalam sandal jepit plastik dan celana renang saja, bakal luar biasa bagi para penggemar fanatiknya!