Colin Farrell Ketagihan Mandi Ala Rusia

Kapanlagi.com - Mengatasi kecanduan bukanlah perkara mudah, apalagi kecanduan narkoba dan minuman keras. Bagi aktor kondang Hollywood, Colin Farrell mengatasi kecanduannya hanya perlu mengalihkan pada kegiatan lain, yakni mandi.Farrell punya cara sendiri untuk mengalihkan perhatian dari keinginan menegak minuman keras atau menggunakan narkoba, dengan mandi ala Rusia. Aktor asal Irlandia ini menemukan tempat pemandian di dekat tempat tinggalnya di New York. Dan sejak itu, ke mana pun ia pergi di penjuru dunia, ia selalu mencari hotspot yang bernama East Village ini."Ada sesuatu yang mendasar dengan menggosokkan madu di kulit Anda dan berkeringat dengan sejumlah pria Rusia," ungkap aktor berusia 31 tahun ini.Ā 

(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)

(ctm/erl)

Rekomendasi
Trending