Ramon J Tungka Tak Berhenti Belajar Agama

Ramon J Tungka Tak Berhenti Belajar Agama Ramon J Tungka

Kapanlagi.com - Ramadhan tahun ini ada yang berbeda dari diri pemain film Ramon Jusuf Tungka. Pria yang sebelumnya mengaku berandalan ini, kini bertobat dan seolah tak ingin melepaskan kesempatan untuk belajar agama secara lebih dalam.

"Nikmat banget. Kalau gue nggak nikmatin gue udah pulang. Ini kan pesantren kilat," cerita Ramon ditemui di Yayasan Panti Asuhan Al-Muttaqin, Sidamukti, Banten ketika menjalani pesantren kilat bersama Qory Sandioriva.

“Niatan tuh ada. Kalau minggu depan gue nggak ada kerjaan, gue mau ke Jogja sendiri, Qory nggak ikut. Mau memperdalam agama lagi. Insya Alah kalau ada waktu. Memang gue jangka panjang pengen umroh lagi.„
Ramon Jusuf Tungka

Setelah menyelesaikan rangkaian kegiatan pesantren kilat tersebut, Ramon tidak menutup kemungkinan untuk belajar lebih banyak lagi masalah agama.

"Niatan tuh ada. Kalau minggu depan gue nggak ada kerjaan, gue mau ke Jogja sendiri, Qory nggak ikut. Mau memperdalam agama lagi. Insya Alah kalau ada waktu. Memang gue jangka panjang pengen umroh lagi. Gue terpanggil lah. Gue kan badung banget dulu," katanya.    

(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)

(kpl/ato/sjw)

Rekomendasi
Trending