SMASH dan Cherry Belle 'Jadi' Anak Kecil di Ultah SCTV!
Diperbarui
Cherry Belle foto: KapanLagi.comĀ®
Kapanlagi.com - Bersaing langsung dengan stasiun RCTI, SCTV sepertinya masih cukup percaya diri menggelar malam puncak ulang tahun mereka di lokasi megah MEIS Ancol, Jakarta Utara pada Sabtu (24/8) malam.
Menghadirkan sejumlah nama besar seperti NOAH, Syahrini, Setia Band, Ungu, SMASHĀ dan Cherry Belle, penonton tampak begitu antusias memenuhi acara yang dibawakan oleh host Eat BulagaĀ dan ditambah host Inbox.

Setelah dibuka secara keren melalui kolaborasi Setia Band, Ungu, NOAH, AfganĀ dan SyahriniĀ kejutan diberikan oleh SCTV dengan penampilan boyband serta girlband Indonesia yang bisa dianggap paling populer, SMASHĀ dan Cherry Belle.
Istimewanya, SMASHĀ dan Cherry BelleĀ tampil tidak hanya melalui kolaborasi biasa. Namun mereka tampil bersama segerombolan gadis kecil dari Little Miss Indonesia dan bocah laki-laki dari Super Boy Indonesia. Meski tampil dengan dua grup idola banyak remaja itu, gerombolan anak kecil itu tampak percaya diri. Bahkan gerombolan anak kecil itu memakai kostum mirip SMASHĀ dan Cherry BelleĀ sehingga sepintas seperti menjadi versi anak-anak dari dua grup tenar tersebut.
Selain segmen unik tersebut, SCTV juga menghadirkan salah satu bagian dariĀ Eat BulagaĀ yakni program karaoke di mana beberapa orang terpilih dari lomba karaoke diberi kesempatan untuk memperebutkan uang jutaan rupiah.
#Yang Unik Dari Seluruh Dunia:
10 Tato Rambut Paling Keren di Seluruh Dunia
Keren, Lukisan di Jalan Raya Ini Buat Kamu Menganga!
Ups, 8 Hewan Ini Ternyata Penggila Seks!
Wow, Bintang Porno Ini Berusia di Atas 50 Tahun!!
Pemandangan Luar Biasa di Berbagai Belahan Bumi!
(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)
(kpl/aia)
Oleh
Advertisement
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
More Stories
Advertisement
Advertisement
