Foto profil Sofia Coppola


Anna Faris Tak Percaya Telah Mengolok Cameron Diaz

Senin, 18 Agustus 2008 09:11
Aktris Anna Faris masih merasa sedikit terganggu karena telah mengolok-olok Cameron Diaz dalam filmnya LOST IN TRANSLATION. Sebenarnya dia tidak tahu menahu jika perannya di situ ternyata menjadikan lelucon bintang CHARLIE'S ANGELS tersebut.

Sharon Stone Gali Dana Untuk AIDS di Rome Film Festival

Selasa, 30 Oktober 2007 19:37
Aktris Sharon Stone telah membuktikan kemampuannya dalam melakukan tugasnya sebagai pengumpul dana bagi sebuah yayasan AIDS, AmFar. Ia telah berhasil mengumpulkan lebih dari US$1.35 juta dalam sebuah pelelangan di Italia pada hari Jumat (26/10).

George Clooney - Nicolas Sarkozy Tokoh Berbusana Terbaik

Selasa, 31 Juli 2007 14:49
Nicolas Sarkozy, presiden baru terpilih Perancis, penampilannya kini boleh dibilang sepadan dengan bintang pujaan Hollywood, George Clooney, setidaknya di antara tokoh berbusana terbaik tahun ini versi Vanity Fair.

Drew Barrymore - Spike Jonze, Makin 'Menggebu'

Rabu, 25 April 2007 21:19
Hati Drew Barrymore rupanya tengah berbunga-bunga dan kisah asmaranya sedang menggebu, bersama dengan sang kekasih, Spike Jonze. Bahkan, menurut kabar yang beredar, Drew bahkan tak sungkan-sungkan menunjukkan kemesraan mereka di depan publik.

Sofia Coppola Lahirkan Bayi Perempuan

Kamis, 30 November 2006 22:05
Sofia Coppola telah melahiran seorang bayi perempuan pada Selasa (28/11) lalu waku setempat. Pacar sutradara sekaligus musisi Perancis, Thomas Mars menyambut anak pertama mereka dengan memberi nama Romy untuknya.

Sofia Coppola Nantikan Momongan

Kamis, 01 Juni 2006 13:46
Filmmaker AS, Sofia Coppola, saat ini tengah berbahagia, pasalnya, sutradara kondang ini tengah hamil. Ayah bayi yang dikandung Coppola adalahdemi penyanyi rock Perancis, Thomas Mars, demikian menurut laporan yang diterbitkan majalah People pada Rabu.

Sofia Coppola Berang Dengan Ulah Alain Delon

Rabu, 06 April 2005 18:39
Peraih piala Oscar skenario orisinil terbaik Sofia Coppola (33) lewat film THE LOST IN TRANSLATION sangat 'berang' dengan aktor legendaris Perancis >b>Alain Delon (69). Pasalnya, Delon dikabarkan memanfaatkan tawaran peran dalam film MARIE-ANTOINETTE (Columbia/2006) arahan Coppola untuk tujuan publisitas sang aktor, demikian dikutip dari imdb.

Sofia Coppola Syuting 'MARIE-ANTOINETTE' di Istana Versailles

Selasa, 15 Maret 2005 20:33
Sutradara Amerika, Sofia Coppola (33), akan memulai syuting film biografi MARIE-ANTOINETTE, seorang gadis asal Austria dan menjadi ratu Perancis pada akhir abad ke-18. Coppola akan syuting berbagai adegan di dalam Istana Versailles yang mewah meriah, demikian menurut para produser.

Sofia Coppola Menjalin Hubungan dengan Quentin Tarantino?

Kamis, 29 April 2004 17:16
Sofia Coppola yang meraih Oscar dalam film arahannya Lost in Translation dikabarkan tengah dekat dengan aktor watak Quentin Tarantino.