Ben Affleck - Jennifer Garner Cerai
Kabar tak sedap datang dari pasangan Hollywood ternama Ben Affleck dan Jennifer Garner. Keduanya kini dikabarkan telah berpisah setelah 10 tahun menikah dan telah dikaruniai tiga anak, yakni Violet, Seraphina, dan Samuel.
Dituduh Selingkuh, Ben Affleck Hangout Bareng Garner & Anaknya
Tak peduli dengan rumor perselingkuhannya, Ben Affleck justru tetap menghabiskan waktu bersama Jennifer Garner dan anak-anaknya.
Advertisement
Advertisement
