Dorce Gamalama Meninggal Dunia


Kabar duka datang dari Dorce Gamalama yang sempat jatuh sakit beberapa waktu lalu. Dikatakan bahwa public figure berusia 58 tahun ini menghembuskan nafas terakhirnya pada Rabu (16/2/2022) pukul 08.00 WIB di RSPP Simprug.

Sempat Menimbulkan Perdebatan, Dorce Gamalama Dimakamkan Sebagai Laki-Laki

Sempat Menimbulkan Perdebatan, Dorce Gamalama Dimakamkan Sebagai Laki-Laki
Sebelum dimakamkan, Anan mengatakan, jenazah Dorce disalatkan di masjid Al Hayyu.