Berita Terbaru
The Titans
Laki-Laki
08 Desember 2006, Bandung, Jawa Barat
08 Desember 2006, Bandung, Jawa Barat
Selain Nama, Tak Ada Yang Berubah di Peterpan
Kamis, 18 September 2008 07:19Meski belum ada kepastian terkait perubahan nama grup musik Peterpan, namun Ariel sang vokalis mengungkapkan tidak akan ada perubahan terkait warna dan genre musik yang dibawakan grup asal Bandung ini. Grup bentukan tahun 1997 itu dipastikan akan tetap membawakan musik-musik pop rock dengan formasi seperti saat sekarang ini.
The Titans Berencana Produksi Album Religi
Senin, 15 September 2008 21:12Group band The Titans menyatakan niatnya untuk membuat album religi, menyusul banyaknya band-band lain yang sudah lebih dulu mencetak album bernuansa agama tersebut. Namun niat itu baru dapat dilakukan pada 2009 nanti, pasalnya tahun ini The Titans baru saja merilis album.
The Titans Belum Siap Bikin Album Religi
Sabtu, 30 Agustus 2008 18:42Fenomena album religi di bulan puasa, bagi band-band Indonesia sangatlah lekat. Seperti 2 band besar, GIGI dan Ungu, tidak pernah absen dalam pembuatan album religi. Berbada dengan The Titans yang merasa masih belum siap dalam membuat album religi.
Puasa, The Titans Tetap Manggung
Sabtu, 30 Agustus 2008 16:13Bulan puasa yang akan dimulai beberapa hari lagi, tampaknya tak begitu berpengaruh bagi The Titans. Untuk tetap tampil di depan fansnya. Beberapa tawaran manggung di berbagai daerah tetap diambil oleh The Titans. Selain karena, ingin tetap tampil menghibur para fansnya, The Titans masih dalam proses promo album keduanya yang bertajuk MELAYANG LAGI.
'Slimstation Music On Tour' di Medan Sepi Penonton
Senin, 11 Agustus 2008 20:22Pagelaran konser 'Slimstation Music On Tour' di lima kota, yang diawali di Medan, Sabtu (9/8) malam, di Lapangan Brimob, Jl. Wahid Hasyim, Medan, ternyata tak mampu menarik perhatian penonton. Di sepanjang jalan menuju lokasi konser tak tampak adanya kepadatan. Hal ini terjadi pula di lapangan yang sekaligus adalah Markas Brimobdasu.
Live Soundrenaline Malang Lebih 'Ngerock'
Minggu, 03 Agustus 2008 12:05Kebebasan berekspresi dan bersuara melalui musik yang didukung oleh puluhan musisi kembali digelar di Malang, Minggu (3/8) di Lapangan Brawijaya (Rampal). Khusus di kota dingin ini, A Mild 'Live Soundrenaline', Free Your Voice disajikan lebih ngerock dan lebih explore kebebasan.
SCTV Gelar Musik Spesial di HUT Akademi AU
Jumat, 25 Juli 2008 09:50Dalam rangka HUT Akademi Udara ke-43, SCTV menggelar hiburan bagi masyarakat Yogyakarta lewat MUSIK SPESIAL dan HIP HIP HURA. MUSIK SPESIAL menghadirkan kemasan konser musik bersama Ungu, ST12, Andra and The BackBone, dan The Titans di Alun-Alun Utara Yogyakarta pada Jumat (25/7) mulai pukul 19.00 WIB.
The Titans Siapkan Klip Kedua
Jumat, 25 Juli 2008 09:11Siapa yang tak kenal The Titans, band asal Bandung yang sempat menjadi fenomenal lantaran 2 personelnya jebolan dari band papan atas Indonesia. Usai kelar merilis video klip pertama bertajuk Jangan Sakiti, kini Andika dkk tengah menggarap video andalan kedua.
The Titans: 'JANGAN SAKITI' Melebihi 'RASA INI'
Kamis, 10 Juli 2008 19:24Setelah hampir dua tahun mendulang sukses berkat lagu hit Rasa Ini, The Titans berharap bisa lebih sukses dengan karya terbarunya yang berjudul Jangan Sakiti yang menjadi andalan pada album kedua, MELAYANG LAGI. Andika mengatakan, lagu Jangan Sakiti yang berirama medium beat dipilih sebagai lagu andalan setelah melalui proses diskusi.
The Titans Syukuran Album Kedua
Kamis, 10 Juli 2008 13:07The Titans menggebrak lagi. Sukses album debut, Titans gelontorkan album kedua dalam acara syukuran bersama anak yatim piatu di Pendopo Kemang, (9/7). Di album bertitel MELAYANG LAGI, Andika dan kawan–kawan menjagokan lagu JANGAN SAKITI sebagai single hits.
Astro Ekspresi Hadirkan 'MANIKUSTIK EVENT 2'
Selasa, 17 Juni 2008 20:20Setelah sukses dengan yang pertama, Astro XPRESI, saluran remaja persembahan TV berlangganan Astro, kembali menghadirkan 'Manikustik Season 2'. Manikustik adalah sebuah tayangan musik akustik dari 2 penyanyi atau grup band yang berbeda aliran. Mereka berkolaborasi menyanyikan lagu-lagu yang menjadi hits di album mereka dengan gaya khas mereka masing-masing. Hasilnya? Unik dan tak terduga!
Peterpan Bakal Rilis Album Terakhir
Sabtu, 14 Juni 2008 12:45Para penggemar Peterpan boleh menantikan album baru dan terakhir grup ini. Seperti diungkapkan manajernya di Bandung hari Jumat (13/06/08), grup yang digawangi Ariel, Mohammad Kautsar Hikmat, Ilsyah Ryan Reza dan Loekman Hakim akan membuat album THE BEST. Ini akan jadi rekaman terakhir grup ini di bawah nama Peterpan.
The Titans 'Main Visual' di Video Klip Terbaru
Senin, 09 Juni 2008 23:23The Titans bikin video klip di Lembaga Pendidikan Duta Bangsa, Jl. Kemang Selatan 12, Jakarta Selatan. Judul album MELAYANG LAGI dan single yang dibuat video klip-nya berjudul Jangan Sakiti. Rencananya, album tersebut akan diluncurkan pada tanggal 28 Juni 2008, dan dibuat sebanyak 3 hingga 4 video klip, Senin (9/6).
The Titans Dapat Penghargaan Dari Menpora
Senin, 19 Mei 2008 11:04Dalam rangka peringatan se-abad Kebangkitan Nasional, sekaligus peluncuran market Monumen Pemuda Tanah Air Indonesia, (18/5), Menpora Adhyaksa Dault memberikan penghargaan kepada The Titans sebagai pelaku seni yang memberikan kreativitas generasi muda. Dan penghargaan ini menjadi pengukuhan eksistensi band asal kota kembang Bandung tersebut.
Kebersamaan The Titans di Kebun Binatang
Minggu, 11 Mei 2008 08:38Ada-ada saja yang dilakukan grup band untuk berkumpul bersama fansnya. Jika biasanya pertemuan itu dilakukan di cafe atau mall, tidak demikian halnya dengan grup band The Titans. Andika cs melakukan pertemuan dengan dengan fansnya di kebun binatang Ragunan, Jakarta, Sabtu (10/5).
tvOne Kupas Seluk Beluk Artis Lewat 'Bukan Rahasia'
Rabu, 12 Maret 2008 23:13Ingin tahu lebih jauh tentang kehidupan penyanyi maupun band terkenal tanah air di layar televisi Anda? Tenang saja, kini stasiun tvOne mulai akan menayangkannya lewat program variety and reality show yang diberi judul Bukan Rahasia, mulai bulan ini.
The Titans Siapkan Album Baru
Senin, 10 Maret 2008 23:11The Titans berencana untuk membuat album keduanya. Hal itu disampaikan oleh salah seorang personilnya, Andhika, usai manggung di Medan pada hari Kamis (6/3) malam, di Gedung Capital Building Lt.6, Jln. Putri Hijau. Mereka tampil di Medan dalam rangka menyambut ulang tahun ke-5 'Retro Spective Entertainment Pub'. Andhika menambahkan, untuk saat ini album tersebut sedang dikerjakan dengan tetap mengacu pada konsep awal.
The Titans Tampil Memukau di Medan
Sabtu, 08 Maret 2008 11:35Kelompok musik yang digawangi oleh mantan pentolan Peterpan, Andhika dan Indra, The Titans, untuk ketiga kalinya tampil dan menghentak panggung Medan pada Kamis (6/3) malam bertempat di Gedung Capital Building Lt.6 – Jln. Putri Hijau. Mereka tampil di Medan dalam rangka menyambut ulang tahun ke-5 "Retro Spective Entertainment Pub".
Seleksi 'AML Rising Stars 2008' Gunakan Dua Tahap
Rabu, 30 Januari 2008 08:13'A Mild Live Rising Stars' tahun ini segera dibuka. Berbekal grup musik papan atas seperti Nidji, Letto, Peterpan, Andra & The Backbone, The Titans, Matta, Anima, ST12, The Rain, Repvblik, ditambah d`Masiv (Juara I 'AML Wanted 2007'), sistem seleksi acara kali ini akan menggunakan dua tahap. Selain demo rekaman tiga lagu dari band-band peserta yang dinilai oleh radio-radio mitra penyelenggara, juga dilakukan audisi langsung untuk band-band yang terpilih.
Konser 'AML Rising Stars 2008' Siap Digelar di 30 Kota
Senin, 28 Januari 2008 23:38Setelah sukses menggelar konser keliling 'A Mild Live (AML) Rising Stars 2007', pihak A Mild dan Deteksi Productions selaku promotor serta didukung label rekaman Musica Studio dan Trinity Productions, tahun ini kembali akan menyelenggarakan acara serupa. Seperti tahun sebelumnya, pertunjukan musik 'AML Rising Stars 2008' juga bersamaan dengan program pencarian band-band berbakat di Tanah Air, 'AMLWanted 2008'.
The Titans Siapkan Aransemen Baru di Kompetisi Jingle
Sabtu, 26 Januari 2008 12:09Kiprah The Titans di panggung musik tanah air semakin mengkilap saja. Sukses dengan album debut, band asal kota Kembang, Bandung ini turut laris manis menjadi bintang tamu dalam berbagai event. Salah satunya tergres, mereka bakal mengisi acara "Kompetisi Indomie Jingle". Walau hanya sekedar bintang tamu The Titans tak ingin main-main dalam persiapan, mereka bahkan akan menyuguhkan aransemen baru.
Album Ke-2 The Titans Baru Separuh Jalan
Jumat, 25 Januari 2008 23:10Hampir setahun setelah meluncurkan album debut self-tittled, The Titans, kelompok musik yang dimotori oleh Andika (keyboard), Indra (bass), Oni (gitar), Imot (sampling), Tomtom (drum) dan Rizki (vokal) ini sedang 'kejar waktu' untuk memperkenalkan album terbarunya kepada publik.
The Titans Resmikan Titanicious Jateng
Jumat, 21 Desember 2007 21:33The Titans yang dimotori oleh enam personil meresmikan 'Titanicious' (komunitas penggemar The Titans) wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) dan Jawa Tengah (Jateng) di Bosche Club Yogyakarta, Jumat (21/12). Peresmian fans klub cabang Yogyakarta itu ditandai dengan pemotongan tumpeng nasi kuning oleh vokalis Rizki didampingi Andika (keyboard), Indra (bass), Oni (gitar), Imot (sampling), dan Tomtom (drum), serta manajer Edy.
Februari 2008, The Titans Rilis Album Kedua
Selasa, 04 Desember 2007 01:01Meski nama The Titans tidak melejit tajam seperti band-band lainnya di tanah air, namun grup band asal Bandung ini tak lantas menyerah. Mereka kini menyiapkan kembali album kedua untuk mendobrak dunia musik Indonesia, yang dijadwalkan akan dirilis pada Februari tahun depan.
Band Papan Atas Siap Meriahkan Pesta Musik Ramadhan di Ancol
Rabu, 26 September 2007 19:12Pengelola Taman Impian Jaya Ancol (TIJA) akan menggelar pesta musik dan pertunjukan akrobat internasional bertajuk 'Moscow Fantasy on Ice' pada bulan suci Ramadhan dan menyongsong Idul Fitri tahun ini. Pesta musik Ramadhan digelar sepekan mulai Selasa, 25 September 2007, bertempat di Pantai Carnaval, menampilkan band-band papan atas seperti Ungu, Nidji, Letto, dan Naff.
Advertisement
Advertisement