in partnership with Indosiar

Potret Kemenangan Abi Rafdi Berhasil Jadi Juara Pertama KDI 2018!

Abi Rafdi merupakan salah satu kontestan dari KDI 2018 yang menarik perhatian publik tanah air. Karena itu pula tak heran jika ia berhasil meraih juara pertama ajang perlombaan tersebut. Nah, berikut ini ada deretan foto kemenangan dari Abi dan juga kisah perjuangannya yang sempat tereleminasi. Penasaran?

KDI 2018 - Abi Rafdi

Nah, setelah malam grand final, acara Pelepasan 25 Bintang KDI 2018 pun sempat digelar. Acara tersebut diadakan di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Rabu (3/10). Para kontestan yang terlibat tentunya ikut hadir.


Hak Cipta: KapanLagi.com®/Agus Apriyanto
6/8